Daftar Harga Wifi Myrepublic Terbaru Oktober 2022
- Myrepublic merupakan salah satu perusahaan yang menyediakan layanan teknologi wifi atau paket internet. Terdapat berbagai produk yang disediakan oleh Myrepublic. Mulai dari paket internet fiber, paket combo internet + TV, hingga paket internet bisnis SME.
Varian produk paket internet tersebut berbeda-beda tergantung kecepatan sinyal, jumlah perangkat yang dapat terhubung, hingga harga yang ditawarkan per bulannya.
Tiap-tiap paket yang ditawarkan terdiri dari paket value, fasr, nova, mygamer, dan bisnis pro untuk paket internet bisnis SME.
Untuk membeli layanan paket wifi Myrepublic, Anda dapat langsung mengunjungi website remsi dan melakukan pembelian di sana. Berikut KompasTekno telah merangkung daftar paket wifi Myrepublic pada bulan Oktober 2022.
Baca juga: Cara Bayar WiFi IndiHome lewat M-Banking BRI atau BRImo dengan Mudah
Paket Internet Fiber
Harga Wifi Myrepublic Value Rp309.000/bulan
- 30 Mbps
- Kuota tanpa batas
- 5-7 perangkat
Harga Wifi Myrepublic Fast Rp409.000/bulan
- 50 Mbps
- Kuota tanpa batas
- 8-12 perangkat
Harga Wifi Myrepublic Nova Rp639.000/bulan
- 100 Mbps
- Termasuk router pro
- Kuota tanpa batas
- 16-20 perangkat
Harga Wifi Myrepublic Mygamer Rp749.000/bulan
- 250 Mbps
- Kuota tanpa batas
- 16-20 perangkat atau pengguna internet dengan aktivitas berat (game online dan download game)
- Paket Combo Internet + TV
Harga Wifi Myrepublic Value Rp389.000/bulan
- 30 Mbps
- Combo TV 74 CH
- Vidio Platinum
- Kuota tanpa batas
- 5-7 perangkat
Baca juga: Cara Bayar WiFi IndiHome lewat M-Banking BCA dengan Mudah
Harga Wifi Myrepublic Fast Rp509.000/bulan
- 50 Mbps
- Combo TV 77 CH
- Vidio Platinum
- Kuota tanpa batas
- 8-12 perangkat
Harga Wifi Myrepublic Nova Rp739.000/bulan
- 100 Mbps
- Free eksklusif router
- Combo TV 77 CH
- Vidio Platinum
- Kuota tanpa batas
- 16-20 perangkat
Harga Wifi Myrepublic Mygamer Rp829.000/bulan
- 250 Mbps
- Free eksklusif router
- Combo TV 77 CH
- Vidio Platinum
- Kuota tanpa batas
- 16-20 perangkat atau pengguna internet dengan aktivitas berat (game online dan download game)
Baca juga: Daftar Standar WiFi yang Umum Dipakai di HP dan Laptop
Paket Internet Bisnis SME
Harga Wifi Myrepublic Business Rp634.000/bulan
- Download up to 50Mbps
- Upload up to 50Mbps
- Dynamic Private IP
- CS prioritas 24 jam
- Gratis 1 Wi-Fi router
- ONT yang dilengkapi fungsi Wi-Fi
Harga Wifi Myrepublic Business Rp1.034.000/bulan
- Download up to 100Mbps
- Upload up to 100Mbps
- Dynamic Private IP
- CS prioritas 24 jam
- Gratis 1 Wi-Fi router
- ONT yang dilengkapi fungsi Wi-Fi
Harga Wifi Myrepublic Business Rp2.234.000/bulan
- Download up to 300Mbps
- Upload up to 300Mbps
- Dynamic Private IP
- CS prioritas 24 jam
- Gratis 1 Wi-Fi router
- ONT yang dilengkapi fungsi Wi-Fi
Harga Wifi Myrepublic Business Pro Rp2.234.000/bulan
- Download up to 150Mbps
- Upload up to 150Mbps
- 1 IP public static
- CS prioritas 24 jam
- Gratis 1 access point AC dual band
- ONT yang dilengkapi fungsi Wi-Fi
Harga Wifi Myrepublic Business Pro Rp6.034.000/bulan
- Download up to 500Mbps
- Upload up to 500Mbps
- 1 IP Public static
- CS prioritas 24 jam
- Gratis 2 access point AC dual band
- ONT yang dilengkapi fungsi Wi-Fi
Dengan menggunakan layanan serta produk yang ditawarkan oleh Myrepublic, Anda bisa mendapatkan sejumlah promo seperti promo bulanan, promo bayar, promo switching program, hingga promo kemerdekaan.
Baca juga: Daftar Standar WiFi yang Umum Dipakai di HP dan Laptop
Myrepublic juga memberikan layanan bantuan untuk membantu Anda ketika mengalami kendala dengan produk mereka melalui chat whatsapp atau chat telegram.
Terkini Lainnya
- Sony Aplha 1 II Diumumkan, Kamera Mirrorless dengan AI dan Layar Fleksibel
- Pengguna Threads Instagram Kini Bisa Buat Tab Feed Khusus Sendiri
- Waspada, Ini Bahayanya Menyimpan Password Otomatis di Browser Internet
- Tabel Spesifikasi Oppo Find X8 di Indonesia, Harga Rp 13 Jutaan
- Facebook Messenger Kedatangan Update Besar, Video Call Makin Jernih
- Apakah Aman Main HP Sambil BAB di Toilet? Begini Penjelasannya
- WhatsApp Rilis Fitur Voice Message Transcripts, Ubah Pesan Suara Jadi Teks
- Cara Mencari Akun Facebook yang Lupa E-mail dan Password, Mudah
- ZTE Nubia Z70 Ultra Meluncur, HP Bezel Tipis dengan Tombol Kamera Khusus
- Spesifikasi dan Harga Oppo Find X8 Pro di Indonesia
- Smartphone Vivo Y300 Meluncur, HP dengan "Ring Light" Harga Rp 4 Jutaan
- Oppo Find X8 Pro Punya Dua Kamera "Periskop", Bukan Cuma untuk Fotografi
- Ini Komponen Apple yang Akan Diproduksi di Bandung
- Inikah Bocoran Desain Samsung Galaxy S25 Ultra "Paling Dekat"?
- Jadwal M6 Mobile Legends, Fase Wild Card Hari Kedua
- Almarhum Mohammad Fahmi Dapat Honorary Awards IGA 2022
- Daftar Pemenang Indonesia Game Awards 2022
- IGDX 2021 Datangkan Rp 46 Miliar bagi Pengembang Game Indonesia
- Kominfo: Pengembang Game Lokal Masih Terpusat di Pulau Jawa
- Ingin Industri Game Lokal Makin Bergairah, Pemerintah Siapkan Pembiayaan dan Permodalan