9 Cara Cek Nomor Tri dengan Mudah dan Cepat, Bisa via Kode UMB, Bima+, dll
- Pengguna atau pelanggan kartu Tri kiranya perlu mengetahui beberapa panduan dasar dalam mengakses layanannya. Salah satu panduan dasar itu seperti cara cek nomor Tri milik sendiri yang lupa.
Cara melihat nomor Tri milik sendiri itu bakal berguna bagi pengguna. Cara tersebut dapat membantu pengguna untuk melihat kembali komposisi nomor Tri miliknya sendiri saat lupa. Lupa nomor Tri merupakan masalah yang umum terjadi.
Baca juga: Cara Cek Umur Kartu Tri via Kode UMB dengan Mudah dan Praktis
Lupa bisa disebabkan karena pengguna baru mengaktifkan nomor Tri, sehingga belum mengingat dengan baik. Selain itu, pengguna bisa jadi jarang menggunakan nomor Tri, sehingga tak mengingat komposisi nomornya.
Saat lupa nomor Tri sendiri, pengguna bakal kerepotan. Untuk diketahui, jika ingin mengakses layanan Tri seperti membeli pulsa atau membeli paket internet, pengguna perlu memasukkan informasi nomor Tri.
Bila lupa, pengguna akan sulit untuk mengakses layanan Tri. Namun, pengguna tak perlu bingung ketika lupa nomor Tri sendiri. Pengguna pada dasarnya masih bisa melihat kembali nomor Tri yang lupa.
Untuk berjaga-jaga saat lupa, pengguna penting buat mengetahui cara cek nomor Tri. Lantas, bagaimana cara cek nomor Tri? Jika tertarik untuk mengetahui lebih lanjut, silakan simak penjelasan di bawah ini mengenai cara cek nomor Tri dengan mudah dan cepat.
Cara cek nomor Tri
Cara melihat nomor Tri punya sendiri yang lupa itu sejatinya cukup mudah. Ada banyak pilihan cara melihat nomor Tri yang bisa dilakukan pengguna. Misalnya, cara yang pertama, pengguna bisa cek nomor Tri melalui kode UMB.
Kedua, pengguna bisa melihat nomor Tri miliknya sendiri yang lupa melalui aplikasi Bima+. Selain itu, masih banyak lagi cara cek nomor Tri yang bisa dilakukan. Adapun penjelasan yang lebih detail soal beberapa cara cek nomor Tri adalah sebagai berikut.
1. Cara cek nomor Tri via kode UMB *888#
Cara cek nomor Tri yang pertama adalah dengan menghubungi kode UMB. Adapun kode cek nomor Tri adalah *888#. Pengguna bisa cek nomor Tri melalui kode tersebut dengan cara sebagai berikut:
- Buka aplikasi panggilan di ponsel.
- Ketik kode UMB *888#.
- Selanjutnya, tekan “Call/Panggil/OK”.
- Terakhir, tunggu beberapa saat hingga muncul menu yang menunjukkan informasi nomor Tri terkait.
2. Cara cek nomor Tri via kode UMB *998#
Cara cek nomor Tri yang kedua juga bisa dilakukan dengan menghubungi kode UMB lain. Adapun kode cek nomor Tri yang lain adalah *998#. Lewat kode UMB *998#, pengguna bisa cek nomor Tri dengan cara sebagai berikut:
- Buka aplikasi panggilan di ponsel.
- Ketik kode UMB *998#.
- Selanjutnya, tekan “Call/Panggil/OK”.
- Terakhir, tunggu beberapa saat hingga muncul menu yang menunjukkan informasi nomor Tri terkait.
3. Cara cek nomor Tri via kode UMB *111*1#
Ketiga, cara cek nomor Tri dapat dilakukan dengan menghubungi kode UMB yang lain. Adapun kode cek nomor Tri yang lain adalah *111*1#. Pengguna bisa cek nomor Tri melalui kode UMB tersebut dengan cara sebagai berikut:
- Buka aplikasi panggilan di ponsel.
- Ketik kode UMB *111*1#.
- Selanjutnya, tekan “Call/Panggil/OK”.
- Terakhir, tunggu beberapa saat hingga muncul menu yang menunjukkan informasi nomor Tri terkait.
Baca juga: 5 Cara Cek Kuota Tri dengan Mudah dan Cepat, Bisa via Kode UMB atau Aplikasi
4. Cara cek nomor Tri via kode UMB *123*10#
Cara yang keempat sama seperti ketiga cara di atas, tetapi menggunakan kode UMB yang berbeda. Adapun kode cek nomor Tri untuk cara keempat adalah *123*10#. Sama seperti tiga cara sebelumnya, cara cek nomor Tri via kode UMB *123*10# adalah sebagai berikut:
- Buka aplikasi panggilan di ponsel.
- Ketik kode UMB *123*10#.
- Selanjutnya, tekan “Call/Panggil/OK”.
- Terakhir, tunggu beberapa saat hingga muncul menu yang menunjukkan informasi nomor Tri terkait.
5. Cara cek nomor Tri lewat SMS
Selain lewat kode UMB, cara cek nomor Tri juga bisa dilakukan dengan kirim SMS ke nomor 234. Jika ingin cek lewat SMS, pengguna perlu memastikan punya pulsa yang mencukupi di nomor Tri. Adapun langkah-langkah untuk cek nomor Tri lewat SMS adalah sebagai berikut:
- Buka aplikasi pesan di ponsel.
- Kemudian, tulis pesan dengan format seperti ini “Info data” (tanpa tanda kutip).
- Selanjutnya, kirim pesan tersebut ke 234.
- Terakhir, pengguna bakal mendapatkan informasi nomor Tri yang digunakan beserta informasi paket internet yang aktif.
6. Cara cek nomor Tri lewat aplikasi Bima+
Cara cek nomor Tri sendiri yang selanjutnya adalah melalui aplikasi Bima+. Cara yang satu ini bisa dibilang sangat mudah. Pengguna bisa cek nomor Tri milik sendiri yang lupa secara langsung lewat aplikasi Bima+, dengan cara sebagai berikut:
Terkini Lainnya
- Sejarah Urutan Versi Android dari Paling Awal hingga Terbaru
- Bisnis Game Lebih Cuan dari Streaming Video dan Musik, Menurut Riset
- Kenapa TWS di MacBook Terus Putus-putus? Begini Cara Mengatasinya
- AMD dan Intel Rebutan Bikin Chip untuk PS6, Siapa Pemenangnya?
- 6 Tips biar HP Xiaomi Tidak Lemot dan Lancar
- Harga dan Spesifikasi nubia V60 Design di Indonesia
- iOS 18 Sudah Tersedia, Apakah iPhone 11 Bisa Update?
- Intel dan Amazon Kerja Bareng Kembangkan Chip untuk AI
- Daftar iPhone yang Tak Kebagian iOS 18
- Belum Resmi Dirilis, Samsung Galaxy S24 FE Segera Masuk Indonesia?
- 5 Cara Cek Kesehatan Baterai Laptop dengan Mudah, Lengkap untuk Semua Model
- Cek iPhone Kamu Kebagian iOS 18 atau Tidak, Begini Caranya
- Daftar iPhone yang Kebagian iOS 18
- Twit Elon Musk yang Sudah Dihapus Bikin Geram Gedung Putih
- Apple Fanboy Ternyata Enggak Buru-buru Ganti iPhone Baru
- 5 Cara Logout Gmail dengan Mudah dan Cepat
- Apple Bikin Iklan "Horor" untuk Takuti Pengguna Android
- Riset Counterpoint: Pasar Smartphone Global Tumbuh, Xiaomi Paling Pesat
- 5 Cara Cek Prosesor Laptop Windows 11 dengan Mudah dan Praktis
- 3 Cara Blur WhatsApp Web dengan Mudah biar Chat Tak Diintip Orang Lain