Jadwal MPL S15 Pekan Kedua, Onic Esports Vs Geek Fam Jadi Pertandingan Pembuka

- Kompetisi e-sports Mobile Legends (MLBB) Professional League Indonesia Season 15 (MPL S15) minggu kedua untuk babak liga (Regular Season) akan dimulai pekan ini, tepatnya hari ini, Jumat (14/3/2025) pukul 15.15 WIB.
Jadwal MPL S15 pekan ini akan dimulai oleh Onic Esports melawan Geek Fam yang akan mengusung format pertandingan tiga game terbaik alias Best of 3 (BO3).
Laga ini akan menjadi pembuktian Onic Esports di minggu-minggu awal MPL S15. Sebab di pekan pembuka minggu lalu, tim "Landak Kuning" ini belum mendapatkan kemenangan sama sekali.
Baca juga: Jadwal MPL S15 Pekan Pertama Hari Ini, Evos dan RRQ Hoshi Main
Dari dua game yang tersedia, Onic Esports belum bisa berhasil mengalahkan RRQ Hoshi (2-0) dan Alter Ego Esports (2-1) di pekan perdana dalam jadwal MPL S15.
Artinya, jawara MPL S13 tersebut belum mendapatkan poin sama sekali di kompetisi MLBB bergengsi skala nasional musim ke-15 ini.

Selain laga Onic Esports, pertandingan RRQ Hoshi vs Team Liquid ID pada Sabtu (15/3/2025) juga akan menjadi laga yang menarik diikuti.
Pasalnya, ini bisa dibilang merupakan laga tanding ulang (rematch) Grand Final MPL S14 yang kala itu memang mempertemukan RRQ Hoshi dan Team Liquid ID.
Pertandingan lain yang tak kalah menarik ada di hari ketiga pada jadwal MPL S15 pekan ini, yaitu laga antara Alter Ego Esports melawan Evos Glory pada Minggu (16/3/2025) pukul 17.30 WIB.
Baca juga: Akuisisi Rebellion Esports, Tim E-sports CS2 dan Dota 2 Natus Vincere Resmi Masuk MPL Indonesia
Semua pertandingan ini bisa disaksikan langsung di kanal Youtube resmi MPL Indonesia di tautan berikut ini.
Jadwal MPL S15 pekan ini secara lengkap bisa dilihat dalam daftar jadwal berikut, sebagaimana dirangkum KompasTekno dari Liquipedia, Kamis (13/3/2025).

Jadwal MPL S15 Minggu ke-2 Hari ke-1 (Jumat, 14 Maret 2025)
- Onic Esports vs Geek Fam: 15.15 WIB (BO3)
- Dewa United Esports vs Navi: 18.30 WIB (BO3)
Jadwal MPL S15 Minggu ke-2 Hari ke-2 (Sabtu, 15 Maret 2025)
- Navi vs Alter Ego Esports: 14.30 WIB (BO3)
- RRQ Hoshi vs Team Liquid ID: 17.30 WIB (BO3)
- Bigetron Alpha vs Evos Glory: 20.45 WIB (BO3)
Baca juga: Telkomsel Dukung Industri Game Nasional lewat Keikutsertaan di MPL ID S14
Jadwal MPL S15 Minggu ke-2 Hari ke-3 (Jumat, 16 Maret 2025)
Terkini Lainnya
- HP Vivo X200s Meluncur dengan Dimensity 9400 Plus dan Baterai 6.200 mAh
- Segini Mahalnya Harga iPhone jika Dibuat di Amerika
- Tema Hari Bumi 2025 "Our Power, Our Planet", Ini 50 Contoh Ucapan Menarik untuk Medsos
- Smartphone Oppo K13 Meluncur, Bawa Baterai 7.000 mAh dan Chipset Baru
- 35 Link Twibbon Hari Bumi 2025 Bertema "Our Power, Our Planet" dan Contoh Ucapannya
- Sekian Biaya yang Dihabiskan OpenAI saat Pengguna Bilang "Tolong" dan "Terima Kasih" ke ChatGPT
- Vivo X200 Ultra Resmi, HP Flagship yang Bisa "Disulap" Jadi Kamera DSLR
- Daftar Kode Negara iPhone dan Cara Mengeceknya
- Pemerintahan Trump Anggap QRIS, PGN, dan Produk Bajakan di Mangga Dua Hambat Perdagangan
- Apa Itu Italian Brainrot atau Meme Anomali yang Lagi Viral di TikTok?
- Terungkap, Alasan Bos Apple Pilih Rakit iPhone di China
- Jangan Bilang "Tolong" dan "Terima Kasih" ke ChatGPT
- Nvidia Rilis Zorah, Demo Game "GeForce RTX 50" yang Terlalu Nyata
- Celah Keamanan Internet yang Eksis 23 Tahun Akhirnya Ditutup
- Fitur Baru WA di Indonesia, Bisa Bikin Paket Stiker Sendiri
- HP Flagship Xiaomi 15 dan Xiaomi 15 Ultra Masuk Indonesia, Ini Harganya
- Google Bayar Pemburu "Kutu" Rp 193 Miliar
- Grab Sebut Tidak Semua Mitra Dapat Bonus Hari Raya, Ini Syaratnya
- AMD Ryzen 9 9900X3D dan Ryzen 9 9900X3D Resmi, CPU "Gamer" dengan Arsitektur Baru
- Perusahaan Arab Saudi Akuisisi Niantic Rp 57 Triliun, Game Pokemon Go Ganti Pemilik