Pakai Smartwatch Huawei GT 5 Pro, Kesehatan Mental Joey Leong Terjaga

KUALA LUMPUR, - Tepuk tangan meriah terdengar saat Joey Leong naik ke panggung di Kuala Lumpur Convention Center, Kuala Lumpur, Kamis (26/9/2024) sore.
Artis Malaysia yang malang melintang di industri hiburan Negeri Jiran dengan berbagai judul film dan drama itu hadir sebagai bintang Huawei dengan jam tangan pintar Huawei GT5 Pro 42mm.
Joey hadir untuk memperkenalkan produk tersebut dalam acara peluncuran jajaran smartwatch Huawei GT 5 series.
Baca juga: Smartwatch Huawei Watch GT 5 dan GT 5 Pro Resmi, Diklaim Lebih Akurat Pantau Kesehatan
Dalam balutan gaun serba hitam, gadis kelahiran 7 September 1994 itu terlihat mengenakan arloji berwarna putih.
"Saya memang penyuka jam tangan warna putih," kata dia sambil tersenyum dan mengangkat tangan kirinya.
"Rasanya cantik sekali ya di tangan saya, ya kan?" sambung dia.
Menurut Joey, hidup dengan segudang beban dari berbagai kegiatan yang dijalani sehari-hari, sering kali membuat rasa damai di hati menjadi suatu hal yang terasa mewah.

"Dalam beberapa pekan terakhir saya menggunakan jam ini, saya merasa beruntung dan terbantu," kata dia.
Salah satu hal yang dibagikan Joey adalah soal usaha untuk menjaga kesehatan mental.
Bila umumnya smartwatch membantu penggunanya untuk hidup lebih teratur, mencatat kebugaran, demi mencapai tujuan kesehatan fisik, Joey merasa ada bantuan unik lain dari GT 5 Pro-nya.
Baca juga: Huawei GT 5 Series, Smartwatch “Do It All” Padukan Desain Mewah Klasik dengan Fitur Kebugaran Level Pro
"Rasa frustasi yang mengganggu mood bisa datang kapan saja. Tetapi ketika saya bisa menyadari kondisi emosional itu, maka saya bisa berhenti, menarik nafas panjang, dan menemukan keseimbangan," papar dia.
Joey ternyata berbicara mengenai fitur unik dari GT 5 Pro yang bisa mendeteksi kondisi mental si pemakainya.
Emotional Wellbeing Assistant

Merupakan fitur baru dalam teknologi smartwatch, Emotional Wellbeing Assistant menambahkan dimensi baru dalam fitur pelacakan kesehatan.
Fitur ini menitikberatkan perhatian pada kesehatan mental dengan menggunakan data RRI (respiratory rate interval) dan HRV (heart rate variability).
Terkini Lainnya
- Fitur Baru WA di Indonesia, Bisa Bikin Paket Stiker Sendiri
- Daftar Kode Negara iPhone dan Cara Mengeceknya
- 35 Daftar HP Mendukung E-SIM Tri dan Cara Belinya
- Kenapa Tidak Bisa Menerima Kode OTP SMS? Begini Penyebabnya
- Apa Itu Italian Brainrot atau Meme Anomali yang Lagi Viral di TikTok?
- 4 Tips Dapat Penghasilan Tambahan lewat Instagram
- Samsung Galaxy M56 Bawa Desain Kamera Baru, Bodi Tipis, dan Android 6 Generasi
- Moto Book 60 Resmi, Laptop Pertama Buatan Motorola
- Hands-on Samsung Galaxy A26 5G, HP Rp 3 Jutaan dengan Desain Elegan
- Huawei Luncurkan Ascend 920, Chip AI "Pelawan" Aturan Amerika
- Bill Gates Pamer Kode Pertama Microsoft, Ada 150 Halaman
- Apple Siapkan iPhone Lipat Pertama, Harganya Rp 39 Juta?
- Nvidia Rilis Zorah, Demo Game "GeForce RTX 50" yang Terlalu Nyata
- Celah Keamanan Internet yang Eksis 23 Tahun Akhirnya Ditutup
- 21 Robot Manusia Ikut Half Marathon, Finish dalam 2 Jam 40 Menit
- Suasana Acara Peluncuran Xiaomi 14T Series di Berlin, Dipenuhi Media dari Berbagai Negara
- Telkomsel Umumkan Hyper AI, Implementasi AI di Semua Aspek Bisnis
- Kenapa Archive Instagram Hilang? Ini Dia Penyebab dan Cara Mengantisipasinya
- Xiaomi Buds 5 Resmi Dirilis Global, TWS Mungil dengan Desain Batang
- Kacamata Meta Ray-Band Kini Bisa Merespons "Real Time" Pandangan Pengguna