Samsung Umumkan Modem 5G Pertama di Dunia, Exynos 5100

Lihat Foto
- Dalam gelaran CES 2018 Januari lalu, Samsung sempat mendemonstrasikan modem 5G untuk perangkat mobile secara tertutup. Ketika itu tidak dijelaskan kapan chip modem yang bersangkutan bakal tersedia.
Pekan ini, chip modem bernama Exynos 5100 tersebut akhirnya resmi diumumkan. Exynos 5100 merupakan chip modem 5G multi-mode pertama di dunia.
Exynos 5100 sepenuhnya kompatibel dengan standar yang ditetapkan oleh 3rd Generation Partnership Project (3GPP). Kecepatan downlink chip modem ini diklaim mencapai 2 Gbps dengan setting sub-6 GHz, dan hingga 6 Gbps dengan menggunakan setting mmWave.
Selain itu Exynos 5100 turut mendukuga 8x carrier agregation (CA), baik di 5G NR maupun 4G LTE. Kecepatan transfer data 4G LTE maksimalnya diklaim bisa mencapai 1,6 Gbps.
Sebagai chip modem multi-mode, Exynos kompatibel dengan teknologi-teknologi seluler sebelumnya, termasuk 2G GSM/ CDMA, 3G WCDMA, TD-SCDMA, HSPA, dan 4G LTE.
Terkini Lainnya
- Cara Beli eSIM Telkomsel dan Daftar Harganya
- 3 Game Gratis PS Plus April 2025, Ada Hogwarts Legacy
- OpenAI Rilis GPT-4.1, Bisa Bantu Coding yang Lebih Panjang
- Kabar Kurang Baik dari Samsung soal Update One UI 7
- Canva Rilis Fitur Baru Berbasis AI, Bisa Buat Coding hingga Bikin Gambar
- Apple, Microsoft, dkk Terbangkan Ribuan Komponen Laptop ke AS
- 5 Besar Vendor Smartphone Global Awal 2025 Versi Counterpoint
- Harimau Biru di Sphere Las Vegas, Karya Gemilang Ilustrator Indonesia
- Samsung Rilis Duo Perangkat Tangguh, Smartphone XCover7 Pro dan Tab Active5 Pro
- Antisipasi Tarif Trump, Jepang Subsidi Warganya Setara Nintendo Switch 2
- Kenapa Celah Keamanan Disebut Bug atau Kutu? Begini Penjelasannya
- 3 Cara Cek HP Support eSIM di Android dan iPhone dengan Mudah
- Apple Maps Kini Bisa Digunakan di Android, tapi Setengah Hati
- 9 Trik Bikin Ruang Penyimpanan iPhone Lebih Bersih Tanpa Hapus Foto dan Video
- Oppo Gandeng Google Bikin Agentic AI, Bikin HP Makin Pintar