Cara Hapus Akun Gmail di iPhone Mudah dan Cepat
- Google Mail atau Gmail merupakan platform e-mail yang biasa digunakan pengguna. Tak hanya diakses pada situs, aplikasi Gmail juga bisa diakses di ponsel. Salah satunya mengaksesnya di HP iPhone.
Untuk bisa diakses di iPhone, pengguna harus menambahkan satu atau beberapa akun e-mail ke aplikasi Mail di iPhone. Pengguna bisa memasukkan alamat e-mail dan password di aplikasi Mail.
Namun tak jarang pengguna ingin menghapus akun e-mailnya karena berbagai alasan. Mulai dari e-mail yang sudah tak digunakan lagi, mengganti ponsel, dan lain sebagainya. Lantas bagaimana cara menghapus akun Gmail di iPhone? Berikut ini tutorialnya.
Baca juga: Cara Hapus E-mail di Gmail yang Berukuran Besar dengan Cepat
Cara menghapus akun Gmail di iPhone mudah dan cepat
- Buka “Pengaturan/Setelan” di ponsel Anda
- Gulir ke bawah hingga menemukan aplikasi “Mail”
- Pilih “Accounts”
- Apabila terdapat beberapa aku, maka pilih salah satu akun Gmail yang ingin dikeluarkan atau dihapus
- Pilih “Delete Account”
Cara menambah akun Gmail di iPhone
Usai menghapus akun, apabila Anda ingin menambahkan Gmail lain di iPhone berikut ini caranya.
- Buka “Pengaturan/Setelan” di ponsel Anda
- Gulir ke bawah hingga menemukan aplikasi “Mail”
- Pilih “Accounts”
- Klik “Add Accounts”
- Pilih “Google”
- Selanjutnya masukkan informasi e-mail Anda
Baca juga: Cara Hapus E-mail Newsletter secara Otomatis di Gmail agar Tidak Memenuhi Kotak Masuk
Itulah cara menghapus akun Gmail di iPhone dengan cepat dan mudah. Apabila pengguna ingin menambahkan e-mail Gmail lagi, maka cukup menambahkan akun dengan langkah-langkah yang sama, seperti tutorial di atas. Semoga membantu.
Terkini Lainnya
- Oppo Gandeng Merek Fesyen Paris Maison Kitsune, Bikin Casing Find X8 Series
- YouTube Music "2024 Recap" Dirilis, Rangkum Lagu yang Sering Diputar Mirip Spotify "Wrapped"
- Apple Sodorkan Rp 1,5 Triliun demi TKDN iPhone 16, Pemerintah RI?
- Bukti Kuat Motorola Bakal "Comeback" ke Pasar Ponsel Indonesia
- Beda Smart TV, Android TV, dan Google TV, Kenali sebelum Beli
- Oppo Find X8 Rilis Global Hari Ini di Bali, Begini Cara Nonton Peluncurannya
- Pemerintah AS Desak Google Jual Browser Chrome
- Taktik Apple Buka Blokir iPhone 16, Tawar Rp 157 Miliar lalu Rp 1,5 Triliun
- Xiaomi Redmi A4 5G Meluncur, HP Kamera 50 MP Harga Rp 1 Jutaan
- Daftar Aplikasi Android Terbaik 2024, ShopeePay Nomor 1 di Indonesia
- iPhone 16 Masih Dilarang, Apple Janji Tambah Investasi 10 Kali Lipat
- Robot Manusia Ikut Lari "Half Marathon", Finish dengan Sekali Isi Baterai
- Fungsi Rumus POWER di Microsoft Excel dan Cara Menggunakannya
- Game "Microsoft Flight Simulator 2024" Resmi Rilis, Ini Harganya di Indonesia
- Oppo Hadirkan AI Gemini dan "Circle-to-Search" di ColorOS 15
- Qualcomm Umumkan Chip Snapdragon 7 Gen 3 untuk Ponsel Menengah
- Galaxy Enhance-X Kedatangan 7 Fitur Baru Edit Foto, Ini Daftar HP Samsung yang Kebagian
- Game "Naruto x Boruto Ultimate Ninja Storm Connections" Rilis di PC, PlayStation, Xbox, dan Nintendo Switch
- MediaTek dan Meta Bersama Bikin Chip Kacamata Augmented Reality
- Google Bikin "Kunci Password" Baru dengan Passkey