5 Aplikasi Jadwal Shalat dengan Suara Azan di iPhone
- Selama Ramadhan 2023, umat muslim berkewajiban untuk menjalankan ibadah puasa. Selain itu, umat muslim tak boleh ketinggalan juga untuk menjalankan ibadah wajib shalat lima waktu sehari dengan tepat waktu.
Agar dapat membantu menjalankan ibadah shalat secara tepat waktu, terdapat beberapa aplikasi jadwal shalat yang bisa dipakai di berbagai tipe handphone (HP), baik di HP Android maupun iPhone.
Baca juga: Dibuka Hari Ini, Begini Cara Daftar Online Mudik Gratis Pemprov DKI Jakarta 2023 dan Syaratnya
Aplikasi jadwal shalat seperti ini biasanya dibekali dengan fitur suara azan sebagai pengingat. Lantas, apa saja aplikasi jadwal shalat dengan suara azan yang dapat dipakai buat menunjang pelaksanaan ibadah shalat secara tepat waktu?
Bila Anda menggunakan iPhone, berikut adalah aplikasi jadwal shalat yang dapat digunakan buat menunjang pelaksanaan ibadah shalat secara tepat waktu.
Daftar aplikasi jadwal shalat dengan suara azan di iPhone
1. Muslim Pro
Aplikasi jadwal shalat yang pertama adalah Muslim Pro. Aplikasi ini memiliki fitur yang lengkap untuk menunjang ketaatan dalam menjalankan beberapa ibadah, salah satunya adalah fitur jadwal shalat serta notifikasi suara azan.
Jadwal shalat yang ditampilkan aplikasi ini sesuai dengan lokasi tempat pengguna berada. Saat memasuki waktu shalat, aplikasi bakal mengirimkan notifikasi ke iPhone dengan lantunan suara azan.
Download aplikasi jadwal shalat dengan suara azan ini bisa dilakukan secara gratis di iPhone melalui toko aplikasi App Store.
2. Muslim Go
Salah satu aplikasi jadwal shalat yang bisa digunakan untuk menunjang kegiatan ibadah adalah Muslim Go. Fitur di aplikasi ini cukup lengkap. Dengan aplikasi ini, pengguna akan diberi tahu jika waktu shalat tiba.
Notifikasi dan suara azan akan muncul sesuai dengan lokasi pengguna berada. Pengguna bisa download aplikasi jadwal shalat ini di toko aplikasi App Store.
3. Athan Pro
Ketiga, aplikasi jadwal shalat dengan suara azan yang bisa dipakai juga adalah Athan Pro. Aplikasi ini juga memiliki fitur jadwal shalat yang disesuaikan dengan lokasi tempat Anda berada.
Saat memasuki waktu shalat, Athan Pro bakal mengirimkan notifikasi suara azan ke iPhone Anda, dengan pengumandang yang bisa dipilih. Untuk download aplikasi jadwal shalat ini, caranya bisa dengan mengakses toko aplikasi App Store.
4. Sajda
Terkini Lainnya
- Waspada, Ini Bahayanya Menyimpan Password Otomatis di Browser Internet
- Tabel Spesifikasi Oppo Find X8 di Indonesia, Harga Rp 13 Jutaan
- Facebook Messenger Kedatangan Update Besar, Video Call Makin Jernih
- Apakah Aman Main HP Sambil BAB di Toilet? Begini Penjelasannya
- WhatsApp Rilis Fitur Voice Message Transcripts, Ubah Pesan Suara Jadi Teks
- Cara Mencari Akun Facebook yang Lupa E-mail dan Password, Mudah
- ZTE Nubia Z70 Ultra Meluncur, HP Bezel Tipis dengan Tombol Kamera Khusus
- Spesifikasi dan Harga Oppo Find X8 Pro di Indonesia
- Smartphone Vivo Y300 Meluncur, HP dengan "Ring Light" Harga Rp 4 Jutaan
- Oppo Find X8 Pro Punya Dua Kamera "Periskop", Bukan Cuma untuk Fotografi
- Ini Komponen Apple yang Akan Diproduksi di Bandung
- Inikah Bocoran Desain Samsung Galaxy S25 Ultra "Paling Dekat"?
- Jadwal M6 Mobile Legends, Fase Wild Card Hari Kedua
- Bocoran Isi Proposal 100 Juta Dollar AS Apple ke Kemenperin
- Samsung Galaxy Z Flip 7 FE Meluncur Tahun Depan?
- Samsung Galaxy F14 5G Resmi, Punya Baterai 6.000 mAh dan Kamera 50 MP
- Resident Evil 4 Remake Resmi Dirilis Global, Ini Harganya di Indonesia
- 5 Aplikasi Kultum dan Ceramah Ramadhan di HP Android
- Tiga Prioritas Facebook untuk Pengguna Indonesia
- Bos Terraform Labs Do Kwon Ditangkap Polisi, Harga Kripto Terra Luna Rontok