Jadwal MPL S11 Hari Ini, Pertandingan Panas RRQ Vs Bigetron
- Mobile Legends Professional League Indonesia musim kesebelas (MPL S11) mulai digelar hari ini, Jumat (17/2/2023).
Berdasarkan informasi yang tercantum di situs web MPL Indonesia, MPL ID Season 11 akan memiliki total hadiah 300.000 dolar AS (sekitar Rp 4,5 miliar).
Total hadiah miliaran rupiah tersebut akan diperebutkan delapan tim e-sports kenamaan di skema Mobile Legends di Indonesia, yaitu sebagai berikut:
Baca juga: Update Mobile Legends 1.7.58 Bawa Hero Arlott dan Skin Jujutsu Kaisen
8 Tim peserta MPL ID Season 11
Onic Esports
Evos Legends
Rex Regum Qeon (RRQ)
Bigetron Alpha
Alter Ego Esports
Aura Fire
Geek Slate
Rebellion Zion
Pada hari pertama MPL S11 ini akan ada tiga pertandingan yang tersaji. Ada enam tim yang akan bertandinga yaitu Aura Fire melawan Rebellion Zion, RRQ melawan Bigetron, dan Geek Slate melawan Onic Esports. Ketiga pertandingan ini akan berlangsung dengan format best of 3 (Bo3).
Berikut ini adalah jadwal MPL S11 hari ini, Jumat (17/2/2023):
- Aura Fire vs Rebellion Zion pukul 14.00 WIB
- RRQ vs Bigetron pukul 17.00 WIB
- Geek Slate vs Onic Esports pukul 20.00 WIB
Seperti biasanya, seluruh pertandingan ini bisa disaksikan secara online melalui kanal YouTube MPL Indonesia di tautan berikut ini.
Format pertandingan
Untuk format turnamen, sama seperti MPL ID musim sebelumnya, MPL ID Season 11 bakal diawali dengan babak liga alias Regular Season, dan diikuti dengan babak penyisihan alias Playoff.
Baca juga: Cara Mainkan Mobile Legends di PC dan Laptop dengan Mudah
Namun ada sedikit perbedaan di MPL ID Season 11, di mana jadwal babak Regular Season akan dipadatkan menjadi enam pekan. Sebelumnya babak liga di ajang MPL ID selalu digelar selama delapan pekan.
Pertandingan tiap pekan sendiri akan digelar setiap hari Jumat-Minggu, namun khusus pekan terakhir akan diadakan pada Kamis-Minggu.
Nantinya, babak Regular Season akan dilanjutkan dengan babak Playoff.
Terkini Lainnya
- Pemerintah AS Desak Google Jual Browser Chrome
- Apakah Aman Main HP Sambil BAB di Toilet? Begini Penjelasannya
- Cara Pakai Rumus CEILING dan FLOOR di Microsoft Excel
- Cisco Umumkan Perangkat WiFi 7 Access Point Pertama, Kecepatan Tembus 24 Gbps
- Penyebab Nomor Telepon Tidak Bisa Dicek di GetContact
- Ini Sebab Bali Jadi Tempat Peluncuran Global Oppo Find X8
- Telkomsel Dukung Industri Game Nasional lewat Keikutsertaan di MPL ID S14
- Cara Membuat YouTube Music "2024 Recap" yang Mirip Spotify Wrapped
- Oppo Rilis Antarmuka ColorOS 15 Global, Sudah Bisa "Circle-to-Search"
- Tablet Oppo Pad 3 Pro Meluncur Global dari Bali, Dilengkapi AI
- Samsung Galaxy Z Flip 7 FE Meluncur Tahun Depan?
- 3 Cara Blokir Telepon Spam di iPhone dengan Mudah dan Praktis
- Algoritma Instagram Kini Bisa Direset, Rekomendasi Konten Bisa Kembali ke Awal
- YouTube Gaming Recap 2024 Dirilis, Kilas Balik Tontonan Game Sepanjang Tahun
- Oppo Find X8 Resmi di Indonesia, HP Pertama dengan Dimensity 9400
- Cara Pakai Rumus CEILING dan FLOOR di Microsoft Excel
- Tablet Huawei MatePad SE Kids Edition Resmi di Indonesia, Harga Rp 3,3 Juta
- Perhatian! Pemilik iPhone Tahun 2017 ke Atas Wajib Update iOS
- Vivo Y100 Meluncur dengan Layar AMOLED 90 Hz, Harga Rp 4 Jutaan
- PeduliLindungi Akan Berubah Jadi Aplikasi "SatuSehat Mobile" Akhir Bulan Ini
- Instagram Punya Fitur Channel, Kreator Bisa Kirim Pesan Broadcast ke Followers