Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Dihapus
- WhatsApp baru saja merilis fitur anyar mereka. Kali ini pengguna bisa mengembalikan pesan chat mereka yang sudah terlanjur dihapus. Namun tidak semua chat WA yang dihapus bisa dikembalikan.
Pengguna hanya dapat memulihan chat dirinya sendiri. Artinya fitur ini hanya tersedia pada opsi “hapus untuk saya” atau “Delete for Me”. Lantas bagaimana cara mengembalikan chat WhatsApp yang dihapus? Selengkapnya KompasTekno merangkum langkah-langkahnya.
Baca juga: Cara Video Call WhatsApp dengan 32 Orang Sekaligus
Cara mengembalikan chat WhatsApp yang dihapus
- Buka ruang obrolan di WhatsApp Anda
- Pilih chat yang ingin dihapus
- Hold chat yang akan dihapus
- Klik ikon sampah di pojok kanan atas
- Nantinya di bawah nanti akan hadir pop up
- Klik “Urungkan”
- Chat yang Anda hapus pun akan kembali lagi di ruang obrolan
Baca juga: Penyebab WhatsApp Down Kemarin Diduga dari 3 Hal Ini
Bagi Anda yang masih belum mendapatkan fitur ini cobalah untuk melakukan update aplikasi di Play Store (Android) atau App Store (iOS). Jika masih saja belum muncul maka bisa jadi kemunculan fitur tersebut bertahap. Demikian cara mengembalikan chat WhatsApp yang dihapus. Semoga membantu.
Terkini Lainnya
- Hati-hati, Hacker Gunakan File ZIP untuk Menyusup ke Windows
- Dua Perangkat Apple Ini Sekarang Dianggap "Gadget" Jadul
- Bisnis Diprediksi Membaik, Valuasi Induk TikTok Tembus Rp 4.755 Triliun
- WhatsApp Siapkan Desain Baru, Ini Bocoran Tampilannya
- Headphone Vs Earphone, Mana yang Lebih Aman Digunakan?
- Apa Itu Rumus COUNT di Microsooft Excel dan Contoh Penggunaannya
- Bagaimana Cara Registrasi Kartu Telkomsel Baru?
- Arti Kata "Angst" Istilah Slang yang Sering Digunakan di Media Sosial
- Cara Menolak Otomatis Panggilan dari Nomor yang Disembunyikan di HP Android
- Cara Mengatasi Last Seen WhatsApp Tidak Berubah dengan Mudah dan Praktis
- Qualcomm Umumkan Chip Baru untuk Smart Home dan IoT
- Advan ForceOne Rilis di Indonesia, PC AIO dengan AMD Ryzen 5 6600H
- Dampak Memakai Headset Terlalu Sering dengan Volume Tinggi yang Penting Dihindari
- Lantai Data Center Microsoft Pakai Bahan Kayu, Ini Alasannya
- Steam Setop Dukungan Windows 7 dan 8, Gamer Diminta Upgrade ke OS Baru
- Daftar Game PS4 dan PS5 yang Turun Harga hingga 80 Persen
- Cara Membuat Nada Dering WA Suara Anime dengan Mudah via Website
- Update Kamera Samsung Galaxy S22 Bikin Lebih Mudah Memotret Galaksi dan Bintang
- Philips Terjun ke Bisnis Perangkat Gaming dengan Merek Evnia
- Epic Games Store Gelar Diskon Halloween, Harga Game Turun Hingga 75 Persen