Ini Daftar Tim dan Pemain yang Akan Tampil di MPL ID Season 8

- Ajang kompetisi e-sport bergengsi Mobile Legends Professional League Indonesia (MPL ID) musim delapan (Season 8) akan digelar pada 13 Agustus mendatang.
Menjelang perhelatan tersebut, penyelenggara akhirnya mengumumkan delapan tim e-sports yang bakal berkompetisi di turnamen akbar ini.
Kedelapan tim MPL ID Season 8 tersebut hampir sama seperti MPL ID Season 7 lalu. Hanya saja ada satu tim baru yang ikut serta yakni Rebellion Genflix. Tim ini menggantikan posisi Genflix Aerowolf yang belum lama ini dibubarkan.
Meski sama-sama mengusung nama "Genflix", anggota (roster) kedua tim tersebut sepenuhnya berbeda.
Sebab, ada nama-nama baru di tim tersebut, seperti "Sugar", "Huba", hingga "Jlonotwow".
Baca juga: Update Mobile Legends Bawa Karakter Natan, Ini Kemampuannya
Selain Rebellion Genflix, tujuh tim lainnya yang bakal meramaikan MPL Season 8 adalah Evos Legends, RRQ Hoshi, Onic Esports, Alter Ego, Bigetron Alpha, Geek Fam, dan Aura Fire.
Meski tujuh tim tersebut adalah tim yang meramaikan MPL ID Season 7, roster masing-masing tim untuk MPL ID Season 8 ini mengalami sedikit perubahan setelah masa bursa transfer pemain.
Evos Legends, misalnya, kini kedatangan seorang midlaner bernama "VaanStrong" yang sebelumnya bermain untuk Aura Fire pada MPL ID Season 7.
Kemudian RRQ Hoshi juga kini meminang "Clayyy", seorang midlaner yang sempat menggawangi tim Genflix Aerowolf pada MPL ID musim sebelumnya.
Tak ketinggalan, Bigetron Alpha juga disambangi oleh jungler dari Genflix Aerowolf, yaitu "Bottle", lalu Alter Ego kini menjadi rumah seorang tanker dari Onic Esports di MPL ID Season 7, "Rasy".
Baca juga: Cara Ampuh Atasi Lag di Game Mobile Legends
Berikut ini adalah daftar delapan tim yang bakal berkompetisi di ajang MPL ID Season 8 mendatang, lengkap dengan nama pemain dan role dari masing-masing tim, sebagaimana dirangkum KompasTekno dari akun Instagram MPL Indonesia, Kamis (5/8/2021).

1. Evos Legends
- Rekt (Tanker)
- Wannn (Midlaner)
- Antimage (Offlaner)
- LJ (Tanker)
- Clover (Goldlaner)
- Ferxiic (Jungler)
- VannStrong (Midlaner)
- Panser (Tank/Support)
- Rhapsody (Tank/Support)
2. RRQ Hoshi
- Alberttt (Jungler)
- Vinnn (Support)
- Xinnn (Goldlaner)
- R7 (Offlaner)
- Psychoo (Tanker)
- Clayyy (Midlaner)
- Skylar (Goldlaner)
- Liam (Tanker)
3. Onic Esports
- Butsss (Offlaner)
- Drian (Midlaner)
- Sanz (Jungler)
- Maipan (Midlaner)
- CW (Goldlaner)
- Kiboy (Tanker)
4. Alter Ego
Terkini Lainnya
- Hadiah Kompetisi E-sports EWC 2025 Tembus Rp 1 Triliun
- iPhone 6s Kini Masuk Kategori HP Lawas
- Meta Tambah Keamanan Akun Remaja Instagram Indonesia, Batasi Live dan DM
- Arti Logo XLSmart, Operator Seluler Hasil Merger XL-Smartfren
- XLSmart Resmi Beroperasi, Janjikan Peningkatan Layanan
- Cara Cek Tilang ETLE via Online
- Video Lama Ungkap Alasan Bos Apple Pilih Rakit iPhone di China
- 10 HP Terlaris di Indonesia
- 50 Ucapan Jumat Agung 2025 Penuh Kasih dan Harapan buat Dibagikan ke Medsos
- Mobile Legends Kolaborasi dengan Naruto, Ada Skin Sasuke, Kurama, dll
- 2 Cara Reset Explore Instagram biar Lebih Sesuai Minat
- Arti Kata “Stecu”, Bahasa Gaul yang Lagi Viral di TikTok
- Alamat URL Google Search di Semua Negara Akan Disamakan
- 40 Link Download Twibbon Jumat Agung 2025 buat Peringati Kematian Yesus Kristus
- Bill Gates Pamer Kode Pertama Microsoft, Ada 150 Halaman
- 10 Sumber Pendapatan YouTuber, dari Iklan, Stiker, hingga Shorts
- TikTok Jadi Sarana Melihat dari Balik Layar Atlet Olimpiade Tokyo 2020
- 20 Game PC Buatan Indonesia Didiskon hingga 60 Persen, Ini Daftarnya
- Google Maps di iPhone Dapat Fitur Mode Gelap
- Oppo Sempurnakan Teknologi Kamera Selfie Bawah Layar