Cara Menghapus dan Menyembunyikan "Tag" Foto serta Video di Instagram

- Instagram merupakan platform media sosial yang memungkinkan para penggunanya untuk mengunggah foto dan video.
Salah satu fitur yang dimiliki Instagram adalah kemampuan untuk menandai (tag) pengguna lain dalam foto maupun video yang kita unggah.
Fitur ini sangat populer digunakan khususnya ketika sebuah foto atau video memuat banyak pengguna sekaligus. Dengan fitur tag, pengguna dapat menunjukkan siapa saja pengguna lain yang terdapat dalam unggahan tersebut.
Namun, tak jarang ada pengguna yang merasa tidak nyaman ketika ditandai dalam sebuah unggahan oleh pengguna lain.
Adapun alasan tersebut bisa datang berbagai macam faktor, misalnya, foto atau video yang diunggah dinilai menampilkan pose yang tidak bagus bagi pengguna tersebut.
Baca juga: 20 Aplikasi yang Paling Banyak Melacak Pengguna, Instagram Teratas
Kabar baiknya, Instagram juga memungkinkan pengguna untuk menghapus foto dan video yang telah ditandai oleh pengguna lain. Fitur ini dapat dijumpai pada menu "tagged posts".
Selengkapnya, berikut merupakan cara menghapus tag di Instagram, sebagaimana dihimpun KompasTekno dari Twirp, Selasa (9/3/2021).
Cara Menghapus Tag Foto di Instagram

Selanjutnya, pilih foto ataua video lain yang ingin Anda hapus apabila ada. Setelah itu, klik opsi "Remove" untuk mencabut "tag" foto tersebut. Dengan demikian, foto tersebut akan hilang dari menu "tagged photos" di profil Anda.
Baca juga: Live Rooms Resmi Hadir di Instagram, Live Streaming Bisa 4 Orang
Selain itu, pengguna juga bisa memilih opsi "Hide" dan klik opsi "Hide From Profile" untuk menyembunyikan foto tersebut dari menu profil.
Sebagai catatan, foto yang telah disembunyikan masih akan tersimpan di akun pribadi pengguna meski tidak dapat dilihat oleh pengguna Instagram lainnya.
Terkini Lainnya
- Tanggal Penjualan dan Harga iPhone 16e di Singapura dan Malaysia, Apple: Indonesia Segera
- 543 Pinjol Ilegal yang Tidak Diakui OJK Februari 2025
- Unboxing dan Hands-on Oppo Find N5, Ponsel Lipat yang Mewah dan Praktis
- Smartphone Lipat Oppo Find N5 Meluncur Global, Ini Harganya
- Menggenggam Nubia V70 Series, HP Rp 1 Jutaan dengan Desain Premium
- Perbandingan Spesifikasi iPhone 16e Vs iPhone SE 2022
- Selisih Rp 200.000, Ini 4 Perbedaan Nubia V70 dan Nubia V70 Design
- Daftar Promo Samsung Galaxy S25, Ada Diskon Bank dan Trade-in
- Harga iPhone 16e di Singapura dan Malaysia, Indonesia Masih Menunggu Kepastian
- Apple C1 Resmi, Chip 5G Buatan Sendiri dan Debut di iPhone 16e
- Smartphone ZTE Nubia V70 dan V70 Design Resmi di Indonesia, Harga Rp 1 Jutaan
- Perbedaan Spesifikasi iPhone 16 Vs iPhone 16e
- Kamera Aksi GoPro Max 360 Dirilis, Bisa Rekam Video 360 Derajat
- Cara Download WhatsApp di Laptop Windows 10
- Samsung Galaxy A06 5G Meluncur, Jaminan Update OS 4 Generasi
- Rencana WhatsApp Amankan Data Percakapan yang Disimpan di Google Drive
- Mengenal Ada Lovelace, Perempuan Programmer Pertama dalam Sejarah
- Samsung Luncurkan Galaxy XCover 5, Ponsel Kecil Berbodi Tangguh
- Netizen Ramai-ramai Kenang Orang Tersayang lewat Aplikasi MyHeritage
- GothamChess Sembunyikan Video YouTube-nya dari Warganet Indonesia