Deretan Teknologi yang Dipakai Melawan Pandemi Covid-19

- Kecanggihan teknologi turut berkontribusi dalam membantu memerangi
virus Covid-19 di masa pandemi saat ini.
Beberapa perusahaan juga mulai berinovasi dalam menciptakan produk teknologi yang dapat dimanfaatkan untuk melawan virus Covid-19.
Produk yang diciptakan pun beragam seperti aplikasi, perangkat pintar, hingga drone yang difungsikan untuk mengantar kebutuhan tenaga medis.
Untuk mengetahui apa saja teknologi yang turut berperan dalam melawan virus Covid-19, KompasTekno telah merangkum penjelasannya di bawah ini:
1. Aplikasi Pelacakan Virus Corona

Sesuai dengan namanya, aplikasi ini mampu melacak jejak dan merekam riwayat interaksi sosial penggunanya.
Lewat aplikasi ini, pengguna bisa memperoleh peringatan perihal wilayah dan orang-orang yang berisiko tinggi terinfeksi virus.
Baca juga: Aplikasi Peduli-Lindungi untuk Melacak Covid-19 Sudah Bisa Diunduh
Tak hanya itu, aplikasi ini juga bisa menampilkan peta sebaran virus corona di sekitar tempat tinggal penggunanya.
Teknologi inipun sudah digarap oleh dua perusahaan teknologi yaitu Google dan Apple
yang bekerja sama dalam membuat sebuah sistem pelacak virus corona yang disebut contact tracing.
Sistem ini akan melacak orang yang kemungkinan pernah berdekatan atau berinteraksi dengan pasien positif Covid-19. Tujuannya adalah, untuk memberikan peringatan bahwa mereka pernah punya riwayat berdekatan dengan pasien yang positif terpapar virus.
Cara kerja sistem ini kurang lebih mirip dengan aplikasi Peduli-Lindungi buatan pemerintah Indonesia dan Trace Together buatan pemerintah Singapura.
Sistem yang dibuat Google dan Apple ini, berwujud application programming interface ( API) dan bukan merupakan sebuah aplikasi utuh yang langsung bisa diunduh di Play Store atau Apps Store.
Sistem ini memanfaatkan koneksi Bluetooth Low Energy (BLE) sebagai medium untuk melakukan pelacakan orang-orang yang berada di sekitar ponsel pengguna.
Tak hanya di Amerika Serikat, aplikasi pelacakan virus corona inipun juga digunakan oleh beberapa negara seperti Korea Selatan, China, India, Singapura, dan Australia.
2. Gelang Pintar

Terkini Lainnya
- Ada Tarif Trump, Jepang Subsidi Warganya Setara Nintendo Switch 2
- 3 Cara Cek HP Support eSIM di Android dan iPhone dengan Mudah
- Apple Maps Kini Bisa Digunakan di Android, tapi Setengah Hati
- 9 Trik Bikin Ruang Penyimpanan iPhone Lebih Bersih Tanpa Hapus Foto dan Video
- Kenapa Celah Keamanan Disebut Bug atau Kutu? Begini Penjelasannya
- Oppo Gandeng Google Bikin Agentic AI, Bikin HP Makin Pintar
- Game "The Last of Us Complete" Dirilis untuk PS5, Versi Lengkap Part I dan II
- Fujifilm Instax Mini 41 Meluncur, Kamera Foto Instan Gaya Retro
- Apple, Microsoft, dkk Terbangkan Ribuan Komponen Laptop ke AS
- Apa Itu eSIM? Begini Perbedaannya dengan Kartu SIM Biasa
- Harimau Biru di Sphere Las Vegas, Karya Gemilang Ilustrator Indonesia
- Microsoft Tutup Skype, Pelanggan Ini Tuntut Uangnya Dikembalikan
- Awas Klik File di WhatsApp Desktop Bisa Kena Malware, Update Sekarang!
- Pasar PC Global Tumbuh 9 Persen Awal 2025, Ini Penyebabnya
- AMD Rilis Ryzen 8000 HX, Chip Murah untuk Laptop Gaming
- Bocah 10 Tahun di Malaysia Jual Jus Mangga untuk Beli PS4
- Sega Rilis Ulang Konsol Mungil Game Gear Micro
- Telkom Batasi Sejumlah Tayangan TVRI di IndiHome Terkait Hak Siar
- Ini Daftar Smartphone Terkencang Mei 2020 Versi AnTuTu, Oppo Find X2 Pro Teratas
- Pengguna Facebook Bisa Hapus Banyak Postingan Lawas Sekaligus, Begini Caranya