Video: Android dan iPhone Ini Tidak Bisa Pakai WhatsApp Lagi
- WhatsApp mengumumkan ada sejumlah jenis ponsel yang tidak mendukung aplikasi pesan singkat terpopuler tersebut pada tahun 2020. Ponsel-ponsel tersebut adalah iPhone dengan sistem operasi iOS lawas dan perangkat Android dengan OS versi jadul, serta seluruh jenis Windows Phone.
Penyetopan dukungan WhatsApp terhadap sistem operasi lawas tersebut berlaku mulai 1 Februari 2020. Khusus untuk Windows Phone malah sudah berakhir pada 31 Desember 2019 mendatang.
Baca juga: 2019, Tahun Terakhir WhatsApp di Windows Phone
Ponsel apa saja dan versi OS mana yang sudah tidak mendukung WhatsApp mulai 2020 serta bagaimana cara mengeceknya, KompasTekno rangkum dalam video di atas atau langsung di YouTube melalui tautan ini.

Terkini Lainnya
- 5 Besar Vendor Smartphone Global Awal 2025 Versi Counterpoint
- Harimau Biru di Sphere Las Vegas, Karya Gemilang Ilustrator Indonesia
- Samsung Rilis Duo Perangkat Tangguh, Smartphone XCover7 Pro dan Tab Active5 Pro
- Antisipasi Tarif Trump, Jepang Subsidi Warganya Setara Nintendo Switch 2
- Kenapa Celah Keamanan Disebut Bug atau Kutu? Begini Penjelasannya
- 3 Cara Cek HP Support eSIM di Android dan iPhone dengan Mudah
- Apple Maps Kini Bisa Digunakan di Android, tapi Setengah Hati
- 9 Trik Bikin Ruang Penyimpanan iPhone Lebih Bersih Tanpa Hapus Foto dan Video
- Oppo Gandeng Google Bikin Agentic AI, Bikin HP Makin Pintar
- Game "The Last of Us Complete" Dirilis untuk PS5, Versi Lengkap Part I dan II
- Fujifilm Instax Mini 41 Meluncur, Kamera Foto Instan Gaya Retro
- Apple, Microsoft, dkk Terbangkan Ribuan Komponen Laptop ke AS
- Apa Itu eSIM? Begini Perbedaannya dengan Kartu SIM Biasa
- Microsoft Tutup Skype, Pelanggan Ini Tuntut Uangnya Dikembalikan
- Awas Klik File di WhatsApp Desktop Bisa Kena Malware, Update Sekarang!