File Presentasi Kini Bisa Langsung Tampil di Google Hangout

Cara menggunakan fitur tersebut cukup mudah. Pengguna hanya perlu meng-update aplikasi Slide. Kemudian, di slide yang ingin dibagikan, tekan tombol "Play' atau "Present This". Setelah itu, pengguna akan melihat pilihan menampilkan slide di sesi video call Google Hangout.
Jika pengguna telah membuat sebuah janji pertemuan video call Google Hangout di aplikasi Calendar, pengguna bisa juga langsung mengirimkan slide ke sesi tersebut. Sebelum memulai slide presentasi, pengguna bisa melihat siapa saja yang tergabung dalam sesi video call tersebut.
Saat menampilkan file presentasi, pengguna bisa menggunakan tablet dan smartphone untuk menggeser-geser file presentasi, melihat catatan, dan melihat sudah berapa lama presentasi berjalan menggunakan jam yang sudah hadir secara built-in di aplikasi.
Menurut Google, fitur baru tersebut dapat mengizinkan lawan bicara di Hangouts untuk "melihat ide, bahkan jika pengguna ada di sisi lain dari planet".
Perlu diketahui, meski baru bisa di Android, Google tidak menutup kemungkinan fitur tersebut bakal hadir juga di Slides versi iOS. Saat ditanya, kapan fitur tersebut akan hadir, pihak Google hanya menjawab, "Tunggu saja".
Pembaruan Google Slides tersebut kini sudah hadir secara gratis di Google Play Store. Untuk mendapatkannya, silahkan kunjungi tautan berikut ini.
Terkini Lainnya
- Spesifikasi dan Harga iPhone 16 Pro Max Max di Indonesia, mulai Rp 22 Juta
- Samsung Ajak Konsumen Jajal Langsung Galaxy A56 5G dan A36 5G di "Awesome Space"
- Cara Aktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone
- Elon Musk Dulu Ejek Bentuk Roket yang Bawa Katy Perry ke Luar Angkasa
- Tidak Ada Batas Waktu, Ini Cara Login dan Aktivasi MFA ASN
- HP Poco F7 Ultra dan F7 Pro Resmi di Indonesia, Harga Termurah Rp 7 Jutaan
- Link Download dan Cara Instal Safe Exam Browser buat Tes Rekrutmen Bersama BUMN 2025
- Momen Katy Perry di Luar Angkasa: Lihat Lengkung Bumi dan Pegang Bunga Aster
- Manuver Intel Selamatkan Bisnis Chip, Jual 51 Persen Saham Perusahaan Hasil Akuisisi
- 6 Cara Mengatasi Kode OTP Invalid saat Aktivasi MFA ASN Digital, Jangan Panik
- Katy Perry ke Luar Angkasa Pakai Roket Bos Amazon, Kembali Selamat dan Cium Tanah
- Cara Beli eSIM Telkomsel dan Daftar Harganya
- 3 Game Gratis PS Plus April 2025, Ada Hogwarts Legacy
- OpenAI Rilis GPT-4.1, Bisa Bantu Coding yang Lebih Panjang
- Kabar Kurang Baik dari Samsung soal Update One UI 7
- Elon Musk Dulu Ejek Bentuk Roket yang Bawa Katy Perry ke Luar Angkasa