Tabel Spesifikasi dan Harga Oppo Reno 13F 5G di Indonesia

- Oppo Reno 13F 5G memiliki layar AMOLED 6,67 inci beresolusi Full HD Plus dan refresh rate 120 Hz. Perangkat ini ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1, dipadukan dengan pilihan RAM 8 GB atau 12 GB, serta penyimpanan internal UFS 3.1 sebesar 256 GB.
Dari segi kamera, Oppo 13F 5G di Indonesia terdiri dari tiga lensa 50 MP dan 2 MP. Untuk selfie, tersedia kamera depan 32 MP (f/2.4).
Ponsel ini juga dilengkapi baterai berkapasitas 5.800 mAh yang mendukung pengisian cepat 45W, memastikan penggunaan sepanjang hari. Untuk detail selengkapnya, berikut ini spesifikasi Oppo 13F 5G di Indonesia.
Baca juga: Smartphone Oppo Reno 13F 4G dan 5G Siap Masuk Indonesia?
Spesifikasi Oppo 13F 5G di Indonesia
Fitur unggulan Oppo 13F 5G lainnya meliputi ketahanan terhadap air dan debu dengan sertifikasi IP66/IP68/IP69.
Selain itu sistem operasinya mengusung Android 15 dengan antarmuka ColorOS 15 membawa berbagai fitur kecerdasan buatan seperti AI Livephoto, AI Eraser, AI Studio, dan AI HyperBoost untuk pengalaman gaming tanpa lag.
Oppo Reno 13F 5G juga dilengkapi konektivitas WiFi 802.11, port USB Type-C 2.0 dengan dukungan OTG, serta berbagai sensor seperti fingerprint di bawah layar, accelerometer, gyroscope, proximity, dan compass.
Tersedia dalam tiga pilihan warna, yaitu Plume Purple, Graphite Grey, dan Luminous Blue yang eksklusif. Oppo Reno 13F 5G memiliki dimensi 162.2 x 75.1 x 7.8 mm dan berat 192 gram.
Ponsel ini sudah dapat dibeli di Indonesia mulai 21 Januari 2025, dengan masa pre-order yang berlangsung hingga 20 Januari 2025.
Adapun spesifikasi Oppo 13F 5G lebih ringkas dapat disimak pada pada tabel berikut ini.
Baca juga: HP Oppo Reno 13F 4G dan Reno 13F 5G Resmi di Indonesia, Desain Kembar Beda Otak
Tabel spesifikasi Oppo Reno 13F 5G di Indonesia
Spesifikasi | Oppo Reno13F 5G |
Dimensi dan bobot |
162.2 mm x 75.1 mm x 7.8 mm, 192 gram |
Layar |
AMOLED 6,67 inci beresolusi Full HD Plus dan refresh rate 120 Hz. |
Chipset |
Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1, |
RAM | 8 GB dan 12 GB |
Media penyimpanan | 256 GB |
Kamera depan | 32 MP |
Kamera belakang | 50 MP |
Sistem operasi |
Android 15 dengan antarmuka ColorOS 15 |
Fitur lainnya |
Wi-Fi 802.11, port USB Type-C 2.0 dengan dukungan OTG, serta berbagai sensor seperti fingerprint di bawah layar, accelerometer, gyroscope, proximity, dan compass. |
Warna |
Plume Purple, Graphite Grey, dan Luminous Blue |
Harga |
|
Dapatkan update berita teknologi dan gadget pilihan setiap hari. Mari bergabung di Kanal WhatsApp KompasTekno.
Caranya klik link https://whatsapp.com/channel/0029VaCVYKk89ine5YSjZh1a. Anda harus install aplikasi WhatsApp terlebih dulu di ponsel.
Terkini Lainnya
- Sejarah dan Perkembangan QR Code dalam Dunia Digital
- Cara Membuat Font Dom Jatim yang Lagi Viral di Media Sosial
- Foto Profil WhatsApp Grup Bisa Pakai Gambar Olahan Meta AI
- Apa Itu Font Dom Jatim yang Viral di Medsos? Begini Artinya
- Selamat Tinggal "Storage" 64 GB di iPhone dan iPad!
- Bos Ericsson: Indonesia Perlu "Refarming" Spektrum Mid-band untuk 5G
- China Bikin Agen AI Manus, Bisa Bekerja Bebas Tanpa Instruksi Tambahan
- Memegang Realme 14 Pro Langsung di Barcelona, HP dengan Cangkang Unik
- 12 HP Android Terbaru yang Rilis di Indonesia, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
- Buka Hari Ini Jam 16.00, Ini Link Pendaftaran Mudik Kemenhub 2025, Jadwal, dan Rutenya
- Komdigi Gandeng Polri, Gelar Operasi Bersama Tangani Kasus "Fake BTS"
- Harga iPhone 11 Second Terbaru, Masih Banyak Peminatnya
- 5 TWS Harga Rp 200.000-an dari Berbagai Merek, Tahan Percikan Air dan Debu
- Kejutan, Sony Tiba-tiba Rilis Update Software Konsol 19 Tahun Ini
- Link dan Cara Daftar Mudik Gratis Pemprov Jatim 2025, Buka Hari Ini Pukul 09.00
- Tabel Spesifikasi dan Harga Oppo Reno 13F 4G di Indonesia
- Link Pre-order Samsung Galaxy S25 Series di Indonesia, Bonus Rp 9 Juta dan Ada Warna Eksklusif
- Resmi, Ini Harga Samsung Galaxy S25, S25 Plus, dan S25 Ultra di Indonesia
- Samsung Galaxy S25 dan S25 Plus Dirilis, Update Android 7 Generasi serta Bawa Antarmuka OneUI 7
- WhatsApp Status Bisa Diunggah ke Instagram Stories dan Facebook Sekaligus