Cara agar Status WhatsApp Tidak Tersimpan di Galeri HP
- WhatsApp memungkinkan pengguna mengunggah berbagai video atau foto untuk status. Namun umumnya status-status yang diunggah pengguna akan otomatis tersimpan di galeri ponsel.
Bagi sebagian pengguna yang memiliki ponsel dengan memori terbatas, foto dan video yang yang otomatis tersimpan di HP menjadi masalah tersendiri. Terlebih lagi umumnya foto atau video yang dibuat status akan tidak memiliki urgensi untuk disimpan.
Lantas apakah foto dan video status WhatsApp dapat diatur untuk tidak tersimpan di galeri? Berikut ini beberapa cara yang bisa Anda coba.
Baca juga: Resmi, Status WhatsApp Kini Bisa Upload Video hingga 1 Menit
Cara atur agar foto dan video status WA tidak tersimpan di galeri
- Buka akun WhatsApp Anda
- Pilih “Settings” atau “Setelan”
- Pilih “Storage and data”
- Pada bagian Media Auto Download geser toggle ke kiri Photos, Audio, Video, dan Documents untuk menonaktifkan auto download
Cara atur agar foto dan video tidak otomatis tersimpan di galeri iPhone
Untuk menjaga kapasitas penyimpanan di iPhone, pengguna juga bisa mengatur auto download tab chatting. Begini caranya.
- Klik menu “Settings”. Kemudian, pilih opsi “Chats”.
- Selanjutnya, matikan opsi “Save to Camera Roll”.
- Setelah opsi tersebut dimatikan, file media seperti foto yang dikirim di WhatsApp tidak akan tersimpan otomatis di galeri ponsel
Baca juga: 3 Trik Menambahkan Musik ke Status WhatsApp
Apabila beberapa cara di atas tidak berhasil, maka pengguna bisa secara manual menghapus foto dan video di galeri secara berkala. Selamat mencoba.
Dapatkan update berita teknologi dan gadget pilihan setiap hari. Mari bergabung di Kanal WhatsApp KompasTekno.
Caranya klik link https://whatsapp.com/channel/0029VaCVYKk89ine5YSjZh1a. Anda harus install aplikasi WhatsApp terlebih dulu di ponsel.
Terkini Lainnya
- 5 Tips Menatap Layar HP yang Aman buat Mata, Penting Diperhatikan
- Aplikasi ChatGPT Kini Hadir untuk Semua Pengguna Windows, Tak Perlu Bayar
- Apa Itu Spam di WhatsApp? Ini Penjelasan dan Ciri-cirinya
- Casio Umumkan Ring Watch, Jam Tangan Cincin Harga Rp 2 Juta
- Cara Menghapus Akun Facebook yang Sudah Tidak Dipakai, Mudah dan Praktis
- HP "Underwater" Realme GT 7 Pro Rilis Global, Ini Spesifikasinya
- Yahoo Mail Kebagian Fitur AI, Bisa Rangkum dan Balas E-mail Langsung
- Perbedaan Chromebook dan Laptop Windows yang Perlu Diketahui
- Oppo Reno 13 Series Meluncur Sebentar Lagi, Ini Tanggal Rilisnya
- Janji Terbaru Apple di Indonesia, Rp 1,5 Triliun untuk Cabut Blokir iPhone 16
- China Pamer Roket yang Bisa Dipakai Ulang, Saingi Roket Elon Musk
- 10 Cara Mengubah Tulisan di WhatsApp Menjadi Unik, Mudah dan Praktis
- Ini Dia, Jadwal Rilis Global dan Daftar HP Xiaomi yang Kebagian HyperOS 2
- 2 Tim Indonesia Lolos Grand Final "Free Fire" FFWS Global 2024 di Brasil
- Hati-hati, Hacker Gunakan File ZIP untuk Menyusup ke Windows
- Cara Pesan GoFood via Google Search dan Google Maps Langsung
- Telkomsel Siap Jadi Operator Seluler Pertama yang Adopsi WiFi 7
- Asus Perkenalkan Bahan Ceraluminum untuk Laptop, Tipis tapi Kuat
- Bocoran Ponsel Lipat Samsung Galaxy Z Fold 6 dan Z Flip 6, Desain Makin Jelas
- Daftar Game PC Bikinan Developer Indonesia yang Patut Ditunggu