Cara Menghapus Riwayat Pencarian di Instagram secara Otomatis
- Pengguna yang mencari akun tertentu di fitur pencarian Instagram, umumnya akan meninggalkan jejak berupa daftar riwayat pencarian. Saat mengakses fitur pencarian kembali, riwayat pencarian muncul di daftar yang memungkinkan pengguna bisa mengakses kembali akun-akun yang pernah dikunjungi.
Bagi Anda yang kurang nyaman dengan adanya tampilan riwayat pencarian akun di Instagram, bisa menghapusnya dengan mudah secara manual. Instagram sendiri secara default akan menghapus secara riwayat pencarian otomatis dalam 30 hari.
Namun bagi Anda yang tidak ingin menunggu hingga 30 hari, pengguna bisa mengatur untuk penghapusan riwayat pencarian Instagram kurang dari 30 hari secara otomatis. Bagaimana caranya? Selengkapnya berikut ini tutorialnya.
Baca juga: Apa Itu Flipside Instagram yang Ramai di Medsos? Bisa Bikin Profil Mirip “Second Account”
Cara hapus riwayat pencarian Instagram secara otomatis
- Buka akun Instagram Anda
- Klik menu tiga garis vertikal di pojok kanan atas
- Klik “Pusat Akun”
- Pilih “Informasii dan Izin Anda”
- Klik “Riwayat Pencarian”
- Klik “Tetap Mencari”
- Pilih jangka waktu penghapusan otomatis, misalnya 7 hari dengan klik bagian “7 hari”
- Nantinya Instagram akan menghapus riwayat penghapusan otomatis untuk pencarian yang lebih lama dari tujuh hari.
Cara kerja penghapusan otomatis riwayat pencarian Instagram
Apabila pengguna mengaktifkan penghapusan otomatis dalam 7 hari, nantinya Anda tidak bisa menemukan kembali akun-akun yang pernah dicari. Riwayat pencarian akan bertahan hanya selama tujuh hari dan akan terhapus otomatis setelahnya.
Demikian cara menghapus riwayat pencarian di Instagram secara otomatis. Selamat mencoba.
Dapatkan update berita teknologi dan gadget pilihan setiap hari. Mari bergabung di Kanal WhatsApp KompasTekno.
Caranya klik link # Anda harus install aplikasi WhatsApp terlebih dulu di ponsel.
Terkini Lainnya
- 2 Model iPhone Ini Masuk Daftar "Gadget" Jadul
- Microsoft Rilis Dua Chip Khusus Data Center
- Gaji Bos ChatGPT Sam Altman Ternyata "Cuma" Sekian
- Selamat Hari Guru Nasional! Ini 50 Link Twibbon untuk "Upload" di Medsos
- Perbandingan GetContact dan Trucaller dan Cara Menggunakannya
- Di Jepang, Warga Diminta Tulis Password HP dan Aplikasi di Surat Wasiat
- Arti Kata “Tea”, Bahasa Gaul yang Sering Digunakan di Media Sosial
- 3 Cara Blokir Nomor Tidak Dikenal di HP Android dengan Mudah dan Praktis
- 5 Cara Mengaktifkan Ketuk Layar 2 Kali di HP untuk Menghidupkan Layar, Mudah
- Cara Cek Ukuran Foto dan Video WhatsApp yang Sudah Terkirim
- Pameran Fotografi Oppo Find X8 Series Tampilkan Keindahan dan Budaya Bali di Istana Ubud
- 4 Fitur Andalan Samsung Galaxy A16 5G, Harga Rp 3 Jutaan
- Cara Akses Password iCloud di Google Chrome
- Sejarah QR Code, Kode "Kotak-kotak" yang Terinspirasi dari Permainan Go Board
- Tulisan di Word Tidak Muncul, Begini Cara Mengatasinya
- Apple Mengalah, Izinkan Pengguna Instal Aplikasi dari Luar App Store
- Perusahaan "Search Engine" Yandex Bahas AI di UPI dan Unpad
- Samsung 990 Evo Resmi, SSD NVMe Hybrid PCIe 4.0 dan 5.0
- Susul Apple, Microsoft Jadi Perusahaan 3 Triliun Dollar AS
- Cara Menambahkan Beberapa Akun Google di HP Android