Cara Bikin HP Xiaomi jadi Mirip iPhone 15, Ada Tombol Action Button
- Rilisnya iPhone 15 mendulang beberapa pembaruan. Tak hanya beralih ke USB type-C namun juga hadirnya tombol "Action Button" pertama di lini iPhone. Tombol ini berada di sebelah kiri ponsel tepat berada di pengatur suara (volume).
Action Button ini dibuat untuk mengganti tombol senyap (silent). Action Button sendiri secara default sebagai tombol dering yang memiliki 9 fungsi program.
Namun tak hanya di iPhone 15, pengguna Android ponsel Xiaomi juga bisa mencoba "Action Button" di ponselnya menggunakan tombol power. Lantas bagaimana cara membuat Action Button mirip iPhone 15 Pro di ponsel Android? Selengkapnya berikut ini tutorialnya.
Baca juga: iPhone 15 Pro Punya Fitur Action Button, Apa Itu dan Bagaimana Cara Kerjanya
Cara membuat Action Button di HP Xiaomi
- Buka menu "Pengaturan" di HP Xiaomi Anda
- Klik "Additional settings/Setelan Tambahan"
- Pilih "Pintasan Gerakan"
- Nah di sini Anda bisa mengatur Action Button untukk beberapa fungsi
- Misalnya saja untuk meluncurkan asisten Google, Anda bisa mengatur Action Button dengan menekan dan tahan tombol daya selama beberapa detik. Untuk mengaktifkan fungsi ini, Anda bisa menggeser toggle ke kanan pengaturan ini
- Di pengaturan ini, pengguna bisa meluncurkan asisten Google, menjalankan kamera, dan menghidupkan senter dengan menekan tombol daya dua kali
Baca juga: iPhone 15 Pro dan iPhone 15 Pro Max Resmi, Debut USB-C, Bodi Titanium, dan Action Button
Demikian cara membuat Action Button di HP Xiaomi. Semoga membantu.
Terkini Lainnya
- ZTE Nubia Z70 Ultra Meluncur, HP Bezel Tipis dengan Tombol Kamera Khusus
- Spesifikasi dan Harga Oppo Find X8 Pro di Indonesia
- Smartphone Vivo Y300 Meluncur, HP dengan "Ring Light" Harga Rp 4 Jutaan
- Oppo Find X8 Pro Punya Dua Kamera "Periskop", Bukan Cuma untuk Fotografi
- Ini Komponen Apple yang Akan Diproduksi di Bandung
- Inikah Bocoran Desain Samsung Galaxy S25 Ultra "Paling Dekat"?
- Jadwal M6 Mobile Legends, Fase Wild Card Hari Kedua
- Bocoran Isi Proposal 100 Juta Dollar AS Apple ke Kemenperin
- Samsung Galaxy Z Flip 7 FE Meluncur Tahun Depan?
- Oppo Find X8 Pro Punya Tombol "Quick Button", Apa Fungsinya?
- Algoritma Instagram Kini Bisa Direset, Rekomendasi Konten Bisa Kembali ke Awal
- Indonesia Juara Umum Kompetisi E-sports Dunia IESF 2024
- Cara Membuat YouTube Music "2024 Recap" yang Mirip Spotify Wrapped
- Dua Perangkat Apple Ini Sekarang Dianggap "Gadget" Jadul
- Pemerintah AS Desak Google Jual Browser Chrome
- Bocoran Isi Proposal 100 Juta Dollar AS Apple ke Kemenperin
- Inikah Bocoran Desain Samsung Galaxy S25 Ultra "Paling Dekat"?
- Apa Itu Dashcam Mobil? Begini Fungsi dan Cara Kerjanya
- X Twitter Makin Ditinggal Pengguna sejak Dipimpin Elon Musk
- Server Game "Gran Turismo Sport" Ditutup Tahun Depan, Tidak Bisa Lagi Main Online
- Cara Membuat Story Telegram dengan Mudah dan Praktis
- 8 Cara Mengatasi Google Maps yang Tidak Akurat dengan Mudah