cpu-data.info

Cara Membagikan File Telegram ke WhatsApp

Aplikasi Video Call Telegram
Lihat Foto

- Telegram merupakan salah satu aplikasi chatting yang juga menjaid salah satu pilhan pengguna. Aplikasi layanan pesan instan ini juga memiliki fitur mirip WhatsApp. Pengguna juga dapat mengirim beragam file di Telegram.

Namun bagaimana jika Anda ingin mengirimkan file yang terkirim di Telegram agar bisa langsung dibagikan kembali ke aplikasi WhatsApp. Selengkapnya berikut ini KompasTekno merangkum cara membagikan file Telegram ke WhatsApp.

Baca juga: Cara Membuat Channel Telegram di Android, iOS, dan PC

Cara membagikan file Telegram ke WhatsApp

cara membagikan file telegram ke whatsapp /soffyaranti cara membagikan file telegram ke whatsapp

  • Buka aplikasi Telegram
  • Buka kolom chatting tempat file Anda dikirimkan
  • Pilih file yang ingin dibagikan
  • Unduh file terlebih dahulu
  • Klik ikon titik tiga di pojok kanan atas gelombang chat
  • Pilih “Bagikan”
  • Klik ikon WhatsApp
  • Kirim ke kontak WhatsApp yang Anda inginkan
  • Selesai file Telegram pun selesai dibagikan ke WhatsApp

Baca juga: Update Pencarian Bjorka: Remaja Cirebon Ketakutan, Pemuda Madiun Cuma Jual Kanal Telegram

Demikian cara membagikan file Telegram ke WhatsApp. Semoga membantu.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat