Cara Membuat Link Whatsapp Call Mirip Zoom
- Pada tahun 2022, aplikasi penyedia layanan komunikasi Whatsapp, banyak meningkatkan fitur-fitur terbaru.
Salah satu fitur paling baru yang ditingkatkan Whatsapp pada tahun ini yaitu pengguna dapat membuat link untuk Whatsapp call atau video call. Link tersebut nantinya dapat dikirimkan kepada sesama pengguna Whatsapp.
Fitur ini mirip dengan fitur Zoom, yang memungkinkan pengguna lain untuk dapat bergabung secara mandiri dalam call atau video call. Berikut KompasTekno telah merangkum cara membuat link Whatsapp Call.
Baca juga: WhatsApp Call Bisa Bikin Link Undangan Mirip Zoom, Begini Caranya
Cara membuat link Whatsapp Call
- Buka aplikasi Whatsapp
- Pilih menu “Panggilan” atau “Calls”
- Klik “Buat Tautan Panggilan” atau “Create Call Link” yang ada pada bagian paling atas
- Pilih jenis panggilan, suara atau video
- Klik “Bagikan Link” atau “Share Link” Whatsapp Call atau pengguna juga dapat meng-copy link dan mengirimkannya kepada pengguna lain
Fitur “Create Call Link” Whatsapp sudah didukung pada ponsel iOS dan Android. Akan tetapi, fitur ini hanya bisa digunakan oleh pengguna yang kebagian dengan fitur “Create Call Link”, sehingga pengguna yang tidak kebagian fitur ini tidak dapat menggunakannya.
Baca juga: Apa Arti Chat Bertanda Lingkaran di WhatsApp dan Bagaimana Bisa Muncul?
Tingkat keamanan pada fitur “Create Call Link” cukup tinggi, karena pengguna yang diblokir tidak dapat bergabung pada tautan yang Anda bagikan. Itulah cara mudah dalam membuat link Whatsapp Call. Semoga membantu.
Terkini Lainnya
- Apa Itu Rumus COUNT di Microsooft Excel dan Contoh Penggunaannya
- WhatsApp Siapkan Desain Baru, Ini Bocoran Tampilannya
- Bagaimana Cara Registrasi Kartu Telkomsel Baru?
- Arti Kata "Angst" Istilah Slang yang Sering Digunakan di Media Sosial
- Cara Menolak Otomatis Panggilan dari Nomor yang Disembunyikan di HP Android
- Cara Mengatasi Last Seen WhatsApp Tidak Berubah dengan Mudah dan Praktis
- Qualcomm Umumkan Chip Baru untuk Smart Home dan IoT
- Hati-hati, Hacker Gunakan File ZIP untuk Menyusup ke Windows
- Headphone Vs Earphone, Mana yang Lebih Aman Digunakan?
- Advan ForceOne Rilis di Indonesia, PC AIO dengan AMD Ryzen 5 6600H
- Dampak Memakai Headset Terlalu Sering dengan Volume Tinggi yang Penting Dihindari
- Lantai Data Center Microsoft Pakai Bahan Kayu, Ini Alasannya
- Steam Setop Dukungan Windows 7 dan 8, Gamer Diminta Upgrade ke OS Baru
- AI Baru Buatan Induk ChatGPT Bisa Ambil Alih Komputer Pengguna
- Spotify Mulai Gaji Kreator Video Podcast
- Cara Kirim Foto WhatsApp Sekali Lihat Agar Tidak Bisa Di-screenshot
- 5 Fitur Baru YouTube Music, Bisa Share Lagu ke IG Stories seperti Spotify
- iPhone Generasi Pertama dengan Dus Komplit dan Masih Segel Terjual Rp 600 Juta
- NIK yang Terdaftar di Kartu Telkomsel Milik Orang Lain, Apa yang Harus Dilakukan?
- Wajah "Asli" Semut Terungkap dari Kompetisi Foto, Mirip Monster Marah