Cara Edit Transisi di CapCut TikTok agar Video Semakin Menarik
- Untuk membuat video konten di TikTok menjadi lebih menarik, tentu kreativitas dalam mengedit dibutuhkan. Salah satu bagian pengeditan video yang memberikan efek menarik adalah menambahkan unsur transisi.
Transisi video merupakan efek visual yang terjadi saat berpindah satu video ke video berikutnya. Transisi ini akan menimbulkan efek menarik dan unik saat Anda ingin menggabungkan dua video bersamaan.
Adapun salah satu aplikasi edit video yang menyediakan template transisi beragam ada di aplikasi CapCut. CapCut memiliki banyak jenis transisi unik dan menarik yang bisa Anda gunakan untuk mempercantik konten video Anda di TikTok.
Lantas bagaimana cara edit transisi di CapCut? Selengkapnya berikut ini langkah-langkahnya.
Baca juga: Cara Menstabilkan Video di CapCut agar Tidak Goyang
Cara edit transisi di CapCut TikTok
- Buka aplikasi CapCut
- Pilih “Proyek baru”
- Nantinya Anda akan menuju bagian pengeditan video
- Klik pada bagian potongan video
- Nantinya akan muncul beragam pilhan template transisi yang bsia Anda pilih sesuai kehendak
- Anda dapat mengatur durasi transisi yang ingin digunakan
- Apabila ingin menggunakan template transisi yang sama maka klik “Terapkan ke semua”
- Namun jika Anda ingin menggunakan template berbeda untuk bagian potongan video lain maka cukup klik centang dan beralih ke bagian potongan video lain
- Kemudian pilih transisi video yang Anda inginkan
- Jika pengediatan video telah selesai maka klik tanda panah ke atas
- Video akan diekspor dan siap Anda unggah di berbagai media sosial
Baca juga: 2 Cara Membuat Video TikTok CapCut Tanpa Watermark
Itulah cara edit transisi di CapCut. Selain mengedit transisi, di CapCut Anda juga bisa mengedit video dan foto dalam satu frame. Adapun tutorialnya bisa Anda simak di panduan “Cara Menggabungkan Foto dan Video di CapCut dalam Satu Frame”. Semoga membantu.
Terkini Lainnya
- Ponsel Lipat Huawei Mate X6 Segera Masuk Indonesia, Intip Spesifikasinya
- Apa Itu Product Active Failed di Microsoft Word? Begini Penyebab dan Cara Mengatasinya
- TikTok Tidak Bisa Diakses Lagi di Amerika Serikat
- Cara Masukkan Tabel di Pesan Gmail dengan Mudah
- 3 Cara Menghapus Cache di iPhone dengan Mudah dan Praktis
- CEO TikTok Ternyata Pernah Magang di Facebook
- Aplikasi TikTok Hilang dari Google Play Store dan Apple App Store AS
- Cara Factory Reset HP Xiaomi dengan Mudah dan Praktis
- Apa Arti “Re” di Gmail dan Mengapa Muncul saat Membalas Pesan?
- TikTok Jawab Putusan AS, Sebut 170 Juta Pengguna Akan Terdampak Penutupan
- Microsoft Hentikan Dukungan Office di Windows 10 Tahun Ini
- TikTok Terancam Ditutup, Medsos RedNote Jadi Aplikasi No. 1 di AS
- Amerika Akan Blokir TikTok, Siapa yang Bakal Diuntungkan?
- Spesifikasi dan Harga Oppo Reno 13 5G di Indonesia
- Langkah Pertama yang Harus Dilakukan saat HP Hilang
- 9 Skill yang Tidak Bisa Tergantikan oleh Artificial Intelligence
- Membandingkan Hasil Foto Mode Malam Oppo Find N2 Flip Vs Samsung Galaxy Z Flip 4
- Daftar Game Xbox yang Bisa Dimainkan Menggunakan Keyboard dan Mouse
- Ada Folder "Chat yang Dikunci" di WhatsApp, Apa Fungsinya?
- Inikah Tampilan Platform Baru Instagram untuk Saingi Twitter?