2 Cara Membuat Video TikTok CapCut Tanpa Watermark
- CapCut menjadi salah satu aplikasi edit video andalan pengguna. Sebagian pengguna memanfaatkan aplikasi edit video ini untuk membuat konten di TikTok. Saat pengguna membuat video di CapCut biasanya hasil video akan tersemat watermark.
Watermark merupakan tanda berupa logo atau tulisan dari merek produk tertentu. Dalam hal ini saat mengedit di CapCut setiap video yang terekspor akan tersemat watermark CapCut. Bagi sebagian pengguna video dengan watermark tersebut cukup menganggu visual konten.
Maka dari itu bagi Anda yang ingin membuat video CapCut tanpa watermark, berikut ini tutorial yang perlu diperhatikan. Simak beberapa langkahnya.
Baca juga: Cara Menggabungkan Foto di CapCut agar Jadi Video Menarik
Cara membuat video CapCut tanpa watermark lewat fitur template
- Buka aplikasi CapCut. Apabila belum memilikinya maka unduh aplikasi CapCut di Play Store (Android) atau App Store (iOS)
- Klik “Template”
- Pilih template yang Anda inginkan
- Edit video sesuai kehendak
- Selanjutnya klik “Ekspor”
- Pilih “Ekspor tanpa tanda air”
- Nantinya video yang terunduh tersebut tidak memiliki watermark CapCut
Sebagai informasi fitur “Ekspor tanpa tanda air” hanya terdapat pada menu “Template” di CapCut. Artinya fitur ini hanya bisa digunakan ketika pengguna memanfaatkan template yang tersedia.
Cara membuat video CapCut tanpa watermark sendiri
- Buka aplikasi CapCut
- Pilih “Proyek baru”
- Edit video sesuai kehendak
- Biasanya ketika Anda selesai mengedit video di CapCut, di akhir video nantinya akan tersemat cuplikasi watermark dari Capcut
- Anda dapat memotong video cuplikan watermark tersebut dengan klik video dan pilih “Hapus”
- Nantinya cuplikan watermark tersebut hilang
- Unggah video tanpa watermark ke berbagai media sosial
Baca juga: Cara Melihat Profil TikTok Pengguna Lain Tanpa Ketahuan
Itulah cara membuat video TikTok di CapCut tanpa watermak. CapCut merupakan aplikasi edit video dengan beragam fitur. Salah satunya pengguna bisa membuat video di TikTok dengan menggabungkan foto dan video. Adapun tutorialnya dapat menuju tautan berikut ini. Semoga membantu.
Terkini Lainnya
- Daftar Aplikasi Android Terbaik 2024, ShopeePay Nomor 1 di Indonesia
- Instagram Hapus Fitur "Ikuti Hashtag", Ini Alasannya
- 5 Tips Menatap Layar HP yang Aman buat Mata, Penting Diperhatikan
- Aplikasi ChatGPT Kini Hadir untuk Semua Pengguna Windows, Tak Perlu Bayar
- Apa Itu Spam di WhatsApp? Ini Penjelasan dan Ciri-cirinya
- Casio Umumkan Ring Watch, Jam Tangan Cincin Harga Rp 2 Juta
- Cara Menghapus Akun Facebook yang Sudah Tidak Dipakai, Mudah dan Praktis
- HP "Underwater" Realme GT 7 Pro Rilis Global, Ini Spesifikasinya
- Yahoo Mail Kebagian Fitur AI, Bisa Rangkum dan Balas E-mail Langsung
- Perbedaan Chromebook dan Laptop Windows yang Perlu Diketahui
- Oppo Reno 13 Series Meluncur Sebentar Lagi, Ini Tanggal Rilisnya
- Janji Terbaru Apple di Indonesia, Rp 1,5 Triliun untuk Cabut Blokir iPhone 16
- China Pamer Roket yang Bisa Dipakai Ulang, Saingi Roket Elon Musk
- 10 Cara Mengubah Tulisan di WhatsApp Menjadi Unik, Mudah dan Praktis
- Ini Dia, Jadwal Rilis Global dan Daftar HP Xiaomi yang Kebagian HyperOS 2
- Janji Terbaru Apple di Indonesia, Rp 1,5 Triliun untuk Cabut Blokir iPhone 16
- Ini Dia 6 Fitur Unggulan di Samsung Galaxy A54, Ada Warisan dari HP Flagship
- 5 Aplikasi Pengingat Waktu Shalat buat Bantu Tingkatkan Ibadah Selama Ramadhan 2023
- 4 Tips Setting Alarm di HP biar Tak Ketinggalan Sahur Selama Ramadhan 2023
- 2 Cara Registrasi Kartu Tri lewat SMS dan Website
- [POPULER TEKNO] Cara Tukar Uang Baru via PINTAR BI | WhatsApp Punya Akun Resmi di Tab Chat, Apa Fungsinya?