17 HP Samsung dengan NFC mulai Rp 3 Jutaan

- Near Field Communication atau NFC merupakan salah satu fitur yang mulai banyak tersemat pada ponsel. Salah satu kegunaan NFC adalah untuk mengirim maupun menerima data.
Contoh paling sering ditemui adalah untuk membaca saldo tersisa sekaligus mengisi ulang kartu uang elektronik. Tak hanya itu HP dengan NFC biasanya juga bisa dipakai sebagai “tiket” untuk sarana transportasi umum atau masuk ke venue acara. Salah satu merek ponsel yang memiliki fitur ini adalah Samsung.
Beberapa HP Samsung dengan NFC, meliputi Samsung Galaxy A32, Galaxy M23 5G, Galaxy M33 5G, Galaxy M52 5G, Galaxy A33 5G, Galaxy A53 5G, Galaxy A52, Samsung Galaxy S23 Series, Galaxy A14 5G, Galaxy Z Fold4 5G, Galaxy Z Flip4 5G, Galaxy A73 5G, Galaxy A33 5G, Galaxy S22 Series. Selengkapnya berikut ini daftar dan spesifikasinya.
Baca juga: Dimodif, HP Samsung A32 Jadi Punya Baterai 30.000 mAH
Samsung Galaxy A32
- Prosesor: Mediatek Helio G80
- Layar: Super AMOLED 6,4 inci, Infinity-U display (1.080 x 2.400 piksel), refresh rate 90 Hz, rasio layar 20:9
- Memori: 6 GB dan 8 GB / 128 GB
- Kamera depan: 20 MP
- Kamera belakang: 64 MP + 8 MP + 5 MP
- Baterai: 5.000 mAh
- NFC: Ada
- Harga
- Rp 3,6 juta (6/128 GB)
- Rp 3,8 juta (8/128 GB)
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy M23 5G
- Prosesor: Mediatek Helio G80
- Layar: infinity-V display dengan panel LCD 6,6 inci, resolusi Full HD Plus (2.408 x 1.080 piksel)
- Memori: 6 GB/128 GB
- Kamera depan: 8 MP
- Kamera belakang: 50 MP + 8 MP + 2 MP
- Baterai: 5.000 mAh
- NFC: Ada
- Harga: Rp 3,7 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy M33 5G
- Prosesor: Exynos 1280 (5nm)
- Layar: infinity-V display, LCD TFT berukuran 6,6 inci, resolusi Full HD Plus (2.408 x 1.080 piksel) dan refresh rate 120 Hz
- Memori: 6 GB/8 GB / 128 GB
- Kamera depan: 8 MP
- Kamera belakang: 50 MP + 5 MP + 2 MP + 2 MP
- Baterai: 5.000 mAh
- NFC: Ada
- Harga
- 6/128 GB: Rp 3.9 juta
- 8/128 GB : Rp 4.2 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy M52 5G
- Prosesor: Snapdragon 778 5G
- Layar: 6,7 inci dan dimensi fisik 164,2 x 76,4 x 7,4 mm
- Memori: 8 GB/128 GB
- Kamera depan: 32 MP
- Kamera belakang: 64 MP + 12 MP + 5 MP
- Baterai: 5.000 mAh
- NFC: Ada
- Harga: Rp 5,4 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Baca juga: Review Samsung Galaxy M52 5G, Ponsel Ringan dengan Baterai Besar
Samsung Galaxy A33 5G
- Prosesor: Exynos 1280 (5 nm)
- Layar: Super AMOLED 6,4 inci beresolusi Full HD+ (1080 x 2400) Refresh rate 90 Hz
- Memori: 8/128 GB
- Kamera depan: 13.000.000
- Kamera belakang: 48 MP + 8 MP + 2 MP + 5 MP
- Baterai: 5.000 mAh
- NFC: Ada
- Harga
- 8/128 GB: Rp 4.9 juta
- 8/256 GB: Rp 6.5 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy A53 5G
- Prosesor: Samsung Exynos 1280 (5 nm, 8-core)
- Layar: Super AMOLED 6,5 inci, resolusi Full HD Plus, refresh rate 120 Hz
- Memori: 8 GB/128 GB dan 8 GB/256
- Kamera depan: 32 MP
- Kamera belakang: 64 MP + 12 MP + 5 MP + 5 MP
- Baterai: 5.000 mAh
- NFC: Ada
- Harga
- 8 GB/128 GB: Rp 5.9 juta
- 8 GB/256 GB: Rp 6.4 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy A52
- Prosesor: Exynos 990
- Layar: Super AMOLED 6,5 inci (1.080 x 2.400 piksel) Infinity-O display, refresh rate 90Hz
- Memori: 8 GB/128 GB dan 8 GB/256 GB
- Kamera depan: 32 MP
- Kamera belakang: 64 MP + 12 MP + 5 MP + 5 MP
- Baterai: 4.500 mAh
- NFC: Ada
- Harga
- 8 GB/128 GB: Rp 4.9 juta
- 8 GB/256 GB: Rp 5.3 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy S23
- Prosesor: Qualcomm SM8550 Snapdragon 8 Gen 2 for Galaxy (4 nm)
- Layar: Dynamic AMOLED 2X 6,1 inci, resolusi 1.080 x 2.340 piksel, refresh rate 120 Hz
- Memori: 8 GB/128 GB dan 8 GB/256 GB
- Kamera depan: 12 MP
- Kamera belakang: 50 MP + 10 MP + 12 MP
- Baterai: 3.900 mAh
- NFC: Ada
- Harga: Rp 13 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy S23 Plus
- Prosesor: Qualcomm SM8550 Snapdragon 8 Gen 2 for Galaxy (4 nm)
- Layar: Dynamic AMOLED 2X 6,6 inci, resolusi 1.080 x 2.340 piksel, refresh rate 120 Hz
- Memori: 8 GB/256 GB dan 8 GB/512 GB
- Kamera depan: 12 MP
- Kamera belakang: 50 MP + 10 MP + 12 MP
- Baterai: 3.900 mAh
- NFC: Ada
- Harga
- 8 GB/256 GB: Rp 16 juta
- 8 GB/512 GB: Rp 18 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy A14 5G
- Prosesor: MediaTek Dimensity 700
- Layar: PLS LCD, 6,6 inci, Full HD Plus (2.408x1.080 piksel), refresh rate 90 Hz
- Memori: 6 GB/128 GB
- Kamera depan: 13 MP
- Kamera belakang: 50 MP + 2 MP + 2 MP
- Baterai:5.000 mAh
- NFC: Ada
- Harga: Rp 2,9 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy Z Fold4 5G
- Prosesor: Snapdragon 8 Plus Gen 1 (4 nm)
- Layar: Dynamic AMOLED 2X Display 7,6 inci, resolusi 2176 x 1812 piksel, refresh rate 120 Hz
- Memori: 12/256 GB 12/512 GB 12/1 TB
- Kamera depan: 10 MP + 4 MP
- Kamera belakang: 50 MP + 12 MP + 10 MP
- Baterai: 4.400 mAh
- NFC: Ada
- Harga:
- 12/256 GB - Rp 24.9 juta
- 12/512 GB - Rp 26.9 juta
- 12 GB/1 TB - Rp 30.9 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy Z Flip4
- Prosesor: Snapdragon 8 Plus Gen 1 (4 nm)
- Layar: Dynamic AMOLED 2X 6,7 inci, Full HD Plus refresh rate 120 Hz
- Memori:
- LPDDR5 8/128 GB
- LPDDR5 8/256 GB
- LPDDR5 8/512 GB
- Kamera depan: 10 MP
- Kamera belakang: 12 MP + 12 MP
- Baterai: 3.700 mAh
- NFC: Ada
- Harga
- 8/128 GB - Rp 13.9 juta
- 8/256 GB - Rp 14.9 juta
- 8/512 GB - Rp 16.9 juta
- 8/256 GB BeSpoke Edition - Rp 15.4 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy A73 5G
- Prosesor: Qualcomm Snapdragon 778G (6nm)
- Layar: Infinity-O display, Super AMOLED Plus berukuran 6,7 inci dengan resolusi Full HD Plus (2.400 x 1.080 piksel), refresh rate 120 Hz
- Memori: 8 GB/256 GB
- Kamera depan: 32 MP
- Kamera belakang: 108 MP + 12 MP + 5 MP + 5 MP
- Baterai: 5.000 mAh
- NFC: Ada
- Harga: Rp 7.7 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy A33 5G
- Prosesor: Exynos 1280 (5 nm)
- Layar: Super AMOLED 6,4 inci beresolusi Full HD+ (1080 x 2400) Refresh rate 90 Hz
- Memori: 8/128 GB
- Kamera depan: 13.000.000
- Kamera belakang: 48 MP + 8 MP + 2 MP + 5 MP
- Baterai: 5.000 mAh
- NFC: Ada
- Harga
- 8/128 GB: Rp 4.9 juta
- 8/256 GB: Rp 6.4 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy S22
- Prosesor: Snapdragon 8 Gen 1 (4nm)
- Layar: Dynamic AMOLED 2x 6,1 inci Full HD Plus,
- Memori: 8 GB/128 GB 8 GB/256 GB
- Kamera depan: 10 MP
- Kamera belakang: 50 MP + 12 MP + 10 MP
- Baterai: 3.700 mAh
- NFC: Ada
- Harga:
- 8/128 GB: Rp 11.9 juta
- 8/256 GB: Rp 12.9 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy S22 Plus
- Prosesor: Snapdragon 8 Gen 1 (4nm)
- Layar: Dynamic AMOLED 2x 6,6 inci Full HD Plus, refresh rate 120 Hz
- Memori: 8 GB/128 GB 8 GB/256 GB
- Kamera depan: 10 MP
- Kamera belakang: 50 MP + 12 MP + 10 MP
- Baterai: 4.500 mAh
- NFC: Ada
- Harga:
- 8/128 GB: Rp 14.9 juta
- 8/256 GB: Rp 15.9 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Samsung Galaxy S22 Ultra
- Prosesor: Snapdragon 8 Gen 1 (4nm)
- Layar: Dynamic AMOLED 2x 6,8 inci QHD Plus, refresh rate 120 Hz
- Memori: 8 GB/128 GB
- Kamera depan: 40 MP
- Kamera belakang: 108 MP + 12 MP + 10 MP + 10 MP
- Baterai: 5.000 mAh
- NFC: Ada
- Harga: Rp 17.9 juta
- Spesifikasi detail dapat menuju tautan berikut ini
Terkini Lainnya
- Cara Mengaktifkan Kembali M-Banking BCA Terblokir tanpa Harus ke Bank
- 7 Game PS5 Menarik di Sony State of Play 2025, Ada Game Mirip GTA V
- Samsung Pinjamkan 160 Unit Galaxy S25 Series di Acara Galaxy Festival 2025
- 15 Masalah yang Sering Ditemui Pengguna HP Android
- Samsung Gelar Galaxy Festival 2025, Unjuk Kebolehan Galaxy S25 Series lewat Konser dan Pameran
- Apa Beda Login dan Sign Up di Media Sosial? Ini Penjelasannya
- Kenapa Kursor Laptop Tidak Bergerak? Begini Penyebab dan Cara Mengatasinya
- Oppo A3i Plus Resmi, HP Rp 3 Jutaan dengan RAM 12 GB
- 2 Cara Melihat Password WiFi di MacBook dengan Mudah dan Praktis
- Xiaomi Umumkan Tanggal Rilis HP Baru, Flagship Xiaomi 15 Ultra?
- Wajib Dipakai, Fitur AI di Samsung Galaxy S25 Ultra Bikin Foto Konser Makin Bersih
- Ramai Konser Hari Ini, Begini Setting Samsung S24 dan S25 Ultra buat Rekam Linkin Park, Dewa 19, NCT 127
- WhatsApp Sebar Fitur Tema Chat, Indonesia Sudah Kebagian
- Ini Mesin "Telepati" Buatan Meta, Bisa Terjemahkan Isi Pikiran Jadi Teks
- Begini Efek Keseringan Pakai AI pada Kemampuan Berpikir Manusia
- [POPULER TEKNO] Kenapa Xiaomi Tidak Jualan HP di AS? | Ramai Bikin Gambar dari Emoji, Caranya? | TikTok Digugat
- Resmi Dijual di Indonesia, Intip Keunggulan Oppo Reno8 T 5G
- 8 HP Xiaomi RAM 8 GB dari Berbagai Model, Harga mulai Rp 2 Jutaan
- 10 Tips Membeli Laptop, Perhatikan Beberapa Hal Ini agar Tak Salah Pilih
- Discord Rilis 5 Fitur Baru Berbasis AI dan ChatGPT