WhatsApp Rilis Paket Stiker Bertema Vaksin, Begini Cara Mendapatkannya
- Bertepatan dengan Hari Kesehatan Sedunia yang jatuh setiap 7 April, WhatsApp berkolaborasi dengan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) meluncurkan paket stiker bertema vaksin.
Peluncuran stiker yang diberi nama "Vaccines for All" ini merupakan salah satu inisiatif WhatsApp untuk mendorong penggunanya melakukan vaksinasi Covid-19.
Selain itu, WhastApp berharap dengan dirilisnya stiker bertema vaksin ini, para pengguna dapat mengekspresikan rasa kegembiraan dan kelegaan atas kehadiran vaksin Covid-19.
Baca juga: Facebook Sekeluarga Siapkan Stiker dan Filter Spesial Ramadan
"Selain itu juga untuk menunjukkan apresiasi kepada para pahlawan tenaga kesehatan yang tak henti mengerjakan tugas mereka selama masa-masa sulit ini," tulis WhatsApp, sebagaimana dihimpun KompasTekno dari blog WhatsApp, Jumat (9/4/2021).
This #WorldHealthDay, we are proud to partner with @WHO on a new sticker pack called "Vaccines for All!" to help us express the joy, relief and hope COVID vaccines offer, and to show appreciation for the healthcare heroes.# pic.twitter.com/iuPjbAFdbp
— WhatsApp (@WhatsApp) April 6, 2021
Baca juga: Signal Catat Pertumbuhan Tertinggi Setelah WhatsApp Ubah Kebijakan
- Perbarui aplikasi WhatsApp Messanger ke versi paling baru
- Jika sudah update, buka aplikasi WhatsApp
- Buka ruang obrolan manapun
- Lalu buka opsi stiker di WhatsApp dengan klik ikon smiley
- Pilih ikon stiker di kanan bawah
- Kemudian klik ikon "+" di kanan atas
- Cari "Vaccines for All" dan klik ikon panah ke bawah untuk mengunduhnya
Setelah selesai terunduh, paket stiker "Vaccines for All" akan langsung muncul dideretan stiker milik pengguna dan bisa digunakan ketika berkirim pesan singkat.
Sebelumnya, WhatsApp juga akan kedatangan stiker spesial Ramadan 2021. Pihak Facebook selaku induk WhatsApp mengatakan akan merilis stiker ini dalam beberapa hari ke depan.
Terkini Lainnya
- Sony Aplha 1 II Diumumkan, Kamera Mirrorless dengan AI dan Layar Fleksibel
- Pengguna Threads Instagram Kini Bisa Buat Tab Feed Khusus Sendiri
- Waspada, Ini Bahayanya Menyimpan Password Otomatis di Browser Internet
- Tabel Spesifikasi Oppo Find X8 di Indonesia, Harga Rp 13 Jutaan
- Facebook Messenger Kedatangan Update Besar, Video Call Makin Jernih
- Apakah Aman Main HP Sambil BAB di Toilet? Begini Penjelasannya
- WhatsApp Rilis Fitur Voice Message Transcripts, Ubah Pesan Suara Jadi Teks
- Cara Mencari Akun Facebook yang Lupa E-mail dan Password, Mudah
- ZTE Nubia Z70 Ultra Meluncur, HP Bezel Tipis dengan Tombol Kamera Khusus
- Spesifikasi dan Harga Oppo Find X8 Pro di Indonesia
- Smartphone Vivo Y300 Meluncur, HP dengan "Ring Light" Harga Rp 4 Jutaan
- Oppo Find X8 Pro Punya Dua Kamera "Periskop", Bukan Cuma untuk Fotografi
- Ini Komponen Apple yang Akan Diproduksi di Bandung
- Inikah Bocoran Desain Samsung Galaxy S25 Ultra "Paling Dekat"?
- Jadwal M6 Mobile Legends, Fase Wild Card Hari Kedua
- Apple AirPods Max Sudah Bisa Dibeli di Indonesia, Berapa Harganya?
- Ponsel Gaming Lenovo Legion Duel 2 Meluncur dengan Dua Kipas Pendingin, Harganya?
- Nokia Luncurkan 6 Smartphone Sekaligus dengan Penamaan Baru
- Facebook dan Instagram Sempat "Down", Warganet Mengeluh di Twitter
- Spotify Kini Bisa Dikendalikan Lewat Suara