Daftar Harga Paket Internet Smartfren Agustus 2020
- Perusahaan operator seluler Smartfren Telecom menawarkan beragam pilihan menu paket data internet dengan jaringan 4G LTE untuk para pelanggannya. Pilihan paket data yang ditawarkan pun mulai dari harian, mingguan, bulanan, hingga tahunan.
Sejumlah paket bagi para pelanggan prabayar diantaranya, yaitu paket internet berbasis volume, 1ON+ Plan, Booster Unlimited, Internet Unlimited, dan Power Zoom Plan.
Paket internet Smartfren ini dapat dibeli melalui aplikasi MySmartfren atau dengan mengetik kode USSD *123# lewat phone dialler di ponsel.
Tentunya beberapa paket data tersebut ada yang dibagi-bagi menjadi kuota malam, kuota chat, dan kuota unlimited 24 jam.
Berikut ini adalah daftar paket internet Smartfren untuk bulan Agustus 2020 yang telah dirangkum oleh KompasTekno.
1. Paket internet berbasis volume
- Rp 5.000, kuota 24 Jam 500 MB + kuota chat 500 MB + kuota malam 1,5 GB, masa aktif 3 hari
- Rp 10.000, kuota 24 Jam 1,25 GB + kuota chat 1 GB + kuota malam 1,75 GB, masa aktif 7 hari
- Rp 20.000, kuota 24 Jam 2 GB + kuota chat 1 GB + kuota malam 3 GB, masa aktif 30 hari
- Rp 30.000, kuota 24 Jam 4 GB + kuota chat 2 GB + kuota malam 4 GB, masa aktif 30 hari
- Rp 60.000, kuota 24 Jam 10 GB + kuota malam 20 GB, masa aktif 30 hari
- Rp 100.000, kuota 24 Jam 20 GB + kuota malam 40 GB, masa aktif 30 hari
- Rp 150.000, kuota 24 Jam 30 GB + kuota malam 60 GB, masa aktif 30 hari
- Rp 200.000, kuota 24 Jam 40 GB + kuota malam 80 GB, masa aktif 30 hari
- Rp 300.000, kuota 24 Jam 45 GB + bonus kuota 10 GB + kuota malam 45 GB, masa aktif 90 hari
- Rp 500.000, kuota 24 Jam 90 GB + kuota chat 20 GB + kuota malam 90 GB, masa aktif 180 hari
- Rp 1.000.000, kuota 24 Jam 200 GB + kuota chat 20 GB + kuota malam 200 GB, masa aktif 360 hari
Baca juga: Smartfren Luncurkan Paket Unlimited Booster, Harga Mulai Rp 2.000
2. Paket 1ON+ Plan
- Rp 15.000, total kuota 3 GB/6 bulan + 500 MB/bulan, masa aktif 365 hari
- Rp 35.000, total kuota 9 GB/6 bulan + 1,5 GB/bulan, masa aktif 365 hari
- Rp 55.000, total kuota 18 GB/6 bulan + 3 GB/bulan, masa aktif 365 hari
3. Paket Booster Unlimited
- Rp 2.000, kuota 24 Jam 500 MB/hari, masa aktif 1 hari
- Rp 5.000, kuota 24 Jam 500 MB/hari, masa aktif 3 hari
- Rp 10.000, kuota 24 Jam 500 MB/hari, masa aktif 7 hari
4. Paket Internet Unlimited
- Rp 9.000, kuota 24 Jam 1 GB/hari, masa aktif 1 hari
- Rp 20.000, kuota 24 Jam 1 GB/hari, masa aktif 7 hari
- Rp 40.000, kuota 24 Jam 1 GB/hari, masa aktif 14 hari
- Rp 50.000, kuota 24 Jam 500 MB/hari, masa aktif 28 hari
- Rp 80.000, kuota 24 Jam 1 GB/hari, masa aktif 28 hari
- Rp 100.000, kuota 24 Jam 1,5 GB/hari, masa aktif 28 hari
5. Paket Power Zoom Plan
- Rp 3.000, kuota 24 Jam 1 GB, masa aktif 7 hari
Baca juga: Smartfren Rilis Paket Kuota Nonstop 24 Jam Tanpa Batasan Waktu
Terkini Lainnya
- Instagram Hapus Fitur "Ikuti Hashtag", Ini Alasannya
- 5 Tips Menatap Layar HP yang Aman buat Mata, Penting Diperhatikan
- Aplikasi ChatGPT Kini Hadir untuk Semua Pengguna Windows, Tak Perlu Bayar
- Apa Itu Spam di WhatsApp? Ini Penjelasan dan Ciri-cirinya
- Casio Umumkan Ring Watch, Jam Tangan Cincin Harga Rp 2 Juta
- Cara Menghapus Akun Facebook yang Sudah Tidak Dipakai, Mudah dan Praktis
- HP "Underwater" Realme GT 7 Pro Rilis Global, Ini Spesifikasinya
- Yahoo Mail Kebagian Fitur AI, Bisa Rangkum dan Balas E-mail Langsung
- Perbedaan Chromebook dan Laptop Windows yang Perlu Diketahui
- Oppo Reno 13 Series Meluncur Sebentar Lagi, Ini Tanggal Rilisnya
- Janji Terbaru Apple di Indonesia, Rp 1,5 Triliun untuk Cabut Blokir iPhone 16
- China Pamer Roket yang Bisa Dipakai Ulang, Saingi Roket Elon Musk
- 10 Cara Mengubah Tulisan di WhatsApp Menjadi Unik, Mudah dan Praktis
- Ini Dia, Jadwal Rilis Global dan Daftar HP Xiaomi yang Kebagian HyperOS 2
- 2 Tim Indonesia Lolos Grand Final "Free Fire" FFWS Global 2024 di Brasil
- Janji Terbaru Apple di Indonesia, Rp 1,5 Triliun untuk Cabut Blokir iPhone 16
- Layanan Streaming Disney Plus Masuk Indonesia 5 September
- Demi YouTube Music, Layanan Google Play Music Dipensiunkan
- AMD Perkenalkan Dua Prosesor Baru untuk Laptop Murah
- Yuk, Nonton Siaran Langsung Peluncuran Galaxy Note 20 Series Malam Ini
- Daftar Harga Paket Internet Tri Agustus 2020