MicroSD Sudah Ada Kapasitas 512 GB, Harganya?

Kartu microSD yang diberi nama Xtra Elite tersebut rencananya akan mulai dijual pada Juli mendatang dengan banderol harga sekitar 1.000 dollar AS (lebih kurang Rp 13 juta).
Dikutip KompasTekno dari Cnet, Kamis (4/6/2015), Xtra Elite menggunakan standar Secure Digital versi 4.0 dan memiliki bus Ultra High Speed (UHS) dengan bus yang memiliki kecepatan transfer data hingga 300 mbps.
Karena mengusung SD 4.0, maka kartu tersebut memiliki baris pin tambahan di bawah baris pin yang telah ada.
Microdia menargetkan Xtra Elite bagi fotografer profesional yang membutuhkan kecepatan transfer data tinggi.
Untuk diketahui, microSD dengan kapasitas terbesar sebelum Xtra Elite diperkenalkan adalah 200 GB buatan vendor SanDisk yang diumumkan pada ajang Mobile World Congress pada Maret lalu.
Terkini Lainnya
- Trump Bebaskan Tarif untuk Smartphone, Laptop, dan Elektronik dari China
- Apple Kirim 600 Ton iPhone dari India ke AS
- LAN: Pengertian, Fungsi, Cara Kerja, Karakteristik, serta Kelebihan dan Kekurangannya
- 3 Game Gratis PS Plus April 2025, Ada Hogwarts Legacy
- Trafik Broadband Telkomsel Naik 12 Persen saat Idul Fitri 2025
- 3 Cara Menyimpan Foto di Google Drive dengan Mudah dan Praktis
- Samsung Galaxy A26 5G: Harga dan Spesifikasi di Indonesia
- Google PHK Ratusan Karyawan, Tim Android dan Pixel Terdampak
- Harga iPhone 12, 12 Mini, 12 Pro, dan iPhone 12 Pro Max Second Terbaru
- Apa Itu e-SIM, Bedanya dengan Kartu SIM Biasa?
- WordPress Rilis Fitur Baru, Pengguna Bisa Bikin Website Pakai AI
- INFOGRAFIK: Mengenal Teknologi E-SIM yang Kini Digunakan iPhone
- WA Down di Berbagai Negara, Tidak Hanya Indonesia
- WhatsApp Down, Pengguna Tidak Bisa Kirim Chat ke Grup
- Google Diterpa Gelombang PHK, Karyawan Divisi Android dan Pixel Kena Imbas