Daftar 10 Smartphone dengan Kecepatan Fast Charging Terkencang

- Kecepatan pengisian daya baterai smartphone terkadang menjadi salah satu fitur yang cukup diperhatikan oleh konsumen.
Semakin tinggi kecepatan pengisian dayanya, baterai akan semakin cepat terisi penuh. Pengguna bisa lebih cepat kembali bermain dan menggunakan smartphone-nya dengan lebih leluasa.
Tidak jarang fitur pengisian daya cepat, alias fast charging kerap jadi fitur yang diunggulkan oleh sejumlah vendor smartphone saat memperkenalkan ponsel barunya.
Sebut saja, teknologi Xiaomi HyperCharge 120 watt, Oppo SuperVOOC 140 watt, Motorola Fast Charging 125 watt, iQoo Super Flash Chargine 120 watt, dan masih banyak lagi.
Teknologi fast charging tersebut rata-rata diklaim hanya butuh waktu kurang dari setengah jam (30 menit) untuk melakukan pengisian daya.
Penasaran smartphone apa saja yang mendukung fast charging terkencang? Simak 10 daftar HP yang memiliki pengisian daya terkencang, sebagaimana dihimpun KompasTekno dari GizChina, Rabu (20/4/2024).
1. Xiaomi dan Oppo

Ketiganya juga dirilis dalam rentang waktu yang cukup berdekatan. Xiaomi 14 Pro, ponsel kelas atas Xiaomi, baru saja dirilis pada 24 Februari 2024.
Redmi Note 13 Pro Plus dirilis empat hari setelahnya, yakni 28 Februari 2024 ke Indonesia. Adapun Oppo Reno 12 Pro sudah dirilis tahun lalu, tepatnya Agustus 2023.
Baca juga: Kelebihan dan Kekurangan Wireless Charging untuk Mengisi Daya yang Perlu Diketahui

Selain tiga model di atas, ada beberapa smartphone model lainnya dengan dukungan fitur serupa. Misalnya, Xiaomi 13 Pro, Redmi Note 12 Pro Plus, Redmi K70, Redmi K70 Pro, iQoo Neo 9 Pro, dan sebagainya.
2. Motorola Edge 40 Pro

Motorola Edge 40 ini mendukung pengisian daya 125 watt. Menurut klaim Motorola, dengan teknologi fast charging-nya ini baterai perangkat dapat terisi penuh dalam 23 menit. Fitur ini sebelumnya juga sudah dihadirkan ke generasi sebelumnya, yaitu Motorola Edge 30 Ultra.
3. Nubia Red Magic 7 series

Dua anggota keluaraga Nubia Red Magic 7 series, yakni Red Magic 7 Pro dan Red Magic 7s Pro sama-sama dibekali teknologi fast charging 135 watt. Keduanya disokong baterai berkapasitas 5.000 mAh.
Terkini Lainnya
- Bocoran Spesifikasi HP Xiaomi 15 Ultra, Bawa Kamera Periskop 200 MP
- Ketika Google Mencibir, OpenAI Justru Meniru DeepSeek
- Harga ChatGPT Plus dan Cara Berlangganannya
- Ponsel Lipat Tiga Huawei Mate XT Ultimate Hiasi Bandara Kuala Lumpur Malaysia
- 9 Cara Mengatasi WhatsApp Tidak Ada Notifikasi kalau Tidak Buka Aplikasi
- Fenomena Unik Pakai Apple Watch di Pergelangan Kaki, Ini Alasannya
- 3 Cara Beli Tiket Bus Online buat Mudik Lebaran 2025, Mudah dan Praktis
- Instagram Uji Tombol "Dislike", Muncul di Kolom Komentar
- Video: Hasil Foto Konser Seventeen di Bangkok, Thailand, dan Tips Rekam Antiburik
- ZTE Blade V70 Max Dirilis, Bawa Baterai 6.000 mAh dan Dynamic Island ala iPhone
- 4 HP Android Murah Terbaru 2025, Harga Rp 2 juta-Rp 3 jutaan
- Cara Cek Numerologi di ChatGPT yang Lagi Ramai buat Baca Karakter Berdasar Angka
- 61 HP Samsung yang Kebagian One UI 7
- AMD dan Nvidia Kompak Umumkan Tanggal Rilis GPU Terbarunya
- 15 Masalah yang Sering Ditemui Pengguna HP Android
- Google Bikin Vlogger, AI untuk Sulap Foto Jadi Hidup dan Berbicara
- ShopBack Pangkas Karyawan, 195 Orang Di-PHK Dadakan
- Snapdragon 8s Gen 3 Bawa Tiga Fitur AI Qualcomm Ini ke Ponsel
- Huawei Nova 12 Series Meluncur Global, Bawa Kamera 108 MP
- Tampilan WhatsApp Mendadak Berubah, Menu Chat Pindah ke Bawah, Bisakah Dikembalikan?