11 Ponsel 5G Harga Rp 5-8 Jutaan, Rekomendasi buat Idul Fitri 2022
- Jelang Idul Fitri 2022 deretan HP 5G mulai harga Rp 5-8 jutaan berikut ini dapat menjadi pilihan smartphone tarbaru Anda untuk lebaran.
Beberapa daftar HP 5G tersebut antara lain Reno6 5G, Reno7 5G, Reno7 Z 5G, Vivo X60, Vivo V23 5G, Samsung A33 5G, Galaxy A53 5G, Samsung A52s 5G, Realme 9 Pro Plus, GT Master Edition, dan GT 2 Pro.
Sejalan dengan munculnya berbagai smartphone yang didukung jaringan 5G, di Indonesia kini telah tersedia operator seluler yang telah mendukung jaringan 5G antara lain Telkomsel, XL Axiata, dan Indosat Ooredoo Hutchison (IOH).
Meskipun perangkat dan operator seluler sama -sama mendukung jaringan 5G, namun menggunakan jaringan 5G tidak semudah itu. Hal tersebut karena pengguna diharuskan menyesuaikan spektrum atau pita frekuensi smartphone dengan operator seluler.
Baca juga: 15 Daftar HP 5G dengan Harga Rp 2 Juta-Rp 5 Jutaan, Smartphone Baru Jelang Lebaran 2022
Sebagai informasi, tiap operator pun memiliki layanan 5G di spektrum atau pita frekuensi yang berbeda. Telkomsel berada pada spektrum 2,3 GHz dan 1,8 GHz (band n-40 dan n-3), XL Axiata di spektrum 2,1 GHz dan 1,8 GHz (band n-1 dan n-3), serta IOH tersedia di 1,8 GHz (band n-3).
Adapun jenis spektrum HP 5G dapat Anda lihat pada spesifikasi lengkap smartphone tersebut. Selain itu pengguna harus juga mengetahui cakupan wilayah operator seluler yang telah mendukung jaringan 5G di Indonesia.
Berikut ini cakupan wilayah jaringan 5G masing-masing operator dilansir dari website resmi masing-masing.
- Telkomsel: jangkauan 5G
- XL Axiata: jangkauan 5G
- IOH: jangkauan 5G
Untuk selengkapnya berikut ini daftar HP 5G di Indonesia dengan harga Rp 5 hingga 8 jutaan beserta dukungan jaringan operator selulernya.
Baca juga: Daftar Harga 9 HP Infinix Terbaru untuk Sambut Lebaran, Mulai Rp 1 Jutaan
Daftar HP 5G harga Rp 5-8 jutaan dan dukungan operator seluler
- Oppo Reno6 5G RAM 8 GB/128 GB harga Rp 6.999.000, mendukung 5G Telkomsel, XL Axiata, dan IOH. Informasi spesifikasi lengkap Reno6 5G dapat dicek pada artikel “Spesifikasi serta Harga Oppo Reno6 5G dan Oppo Reno6 Pro 5G di Indonesia”
- Oppo Reno7 5G RAM 8 GB/256 GB harga Rp 7.499.000, mendukung 5G Telkomsel, XL Axiata, dan IOH. Informasi spesifikasi lengkap Reno7 5G dapat dicek pada artikel “Spesifikasi Lengkap dan Harga Oppo Reno 7 5G dan Reno 7 Z 5G di Indonesia”
- Oppo Reno7 Z 5G RAM 8 GB/128 GB harga Rp 5.999.000, mendukung 5G Telkomsel, XL Axiata, dan IOH. Informasi spesifikasi Reno7 Z dapat dicek pada artikel “Spesifikasi Lengkap dan Harga Oppo Reno 7 5G dan Reno 7 Z 5G di Indonesia”
- Vivo X60 5G RAM 12 GB/256 GB harga Rp 7.999.000, mendukung 5G Telkomsel, XL Axiata, dan IOH. Informasi spesifikasi lengkap X60 Pro 5G dapat dicek melalui artikel “Spesifikasi Lengkap serta Harga Vivo X60 dan X60 Pro di Indonesia”
- Vivo V23 5G RAM 8 GB/128 GB harga Rp 5.599.000, mendukung 5G Telkomsel, XL Axiata, dan IOH. Informasi spesifikasi lengkap V23 5G dapat dicek melalui artikel “Spesifikasi dan Harga Vivo V23 5G di Indonesia”
Baca juga: Daftar HP Samsung, Oppo, Xiaomi, Realme, dan iPhone Harga Rp 6 Juta-Rp 10 Juta untuk Lebaran
Terkini Lainnya
- 5 Merek HP Terlaris di Dunia 2024 Versi Counterpoint
- Ambisi Malaysia Jadi Pusat Data Center Asia Terganjal
- Apakah Mode Pesawat Bisa Menghemat Baterai HP? Begini Penjelasannya
- Ada Tonjolan Kecil di Tombol F dan J Keyboard, Apa Fungsinya?
- Cara Kerja VPN untuk Membuat Jaringan Privat yang Perlu Diketahui
- Konsol Handheld Windows 11 Acer Nitro Blaze 8 dan Nitro Blaze 11 Resmi, Ini Harganya
- X/Twitter Akan Labeli Akun Parodi
- Deretan Laptop Baru Asus di CES 2025, dari Seri Zenbook hingga ROG Strix
- 5 Penyebab Tidak Bisa Lihat Profil Kontak WA Orang Lain
- Cara Logout Akun Google Photos dari Perangkat Lain
- Reaksi TikTok soal Rumor Bakal Dijual ke Elon Musk
- RedNote, Medsos China Mirip TikTok Jadi Aplikasi No. 1 di AS
- Pasar Ponsel Dunia Akhirnya Membaik, Naik 4 Persen Tahun Lalu
- 10 Jenis Cookies di Internet dan Fungsinya
- Fitur Baru ChatGPT Bisa Ngobrol ala Gen Z
- Siap-siap Mudik Lebaran 2022, Ini Cara Isi Saldo e-Toll Mandiri Lewat Shopee
- Samsung Umumkan Pemenang Kompetisi Film Pendek Galaxy Movie Studio 2022
- Daftar iPhone Bekas buat Lebaran 2022: iPhone 6s, iPhone 7, iPhone 8, iPhone X, dan iPhone XS
- Nothing Ear (1), TWS Buatan Mantan Bos OnePlus Dijual di Indonesia
- Cek Wilayah Anda Sudah Terjangkau Siaran Digital atau Belum dengan Aplikasi Ini