YouTube Error, Ini Tanggapan YouTube
- Layanan platform berbagi video, YouTube dikeluhkan mengalami gangguan pada Senin (14/12/2020) malam. Gangguan terjadi sekitar pukul 18.55 WIB. Pengguna melaporkan tidak bisa membuka YouTube, melihat daftar video, dan menonton video.
Sejumlah pengguna mengeluhkan YouTube error di Twitter. Tidak hanya pengguna dari Indonesia, tapi beberapa negara lain juga mengeluhkan hal yang sama.
Baca juga: YouTube, Gmail, Play Store Down!
Pihak YouTube pun memberikan tanggapan atas kejadian ini.
"Kami tahu bahwa sebagian dari Anda mengalami masalah saat mengakses YouTube saat ini. Tim kami telah mengetahui dan sedang memeriksa masalah tersebut," tulis akun resmi Team YouTube lewat Twitter.
We are aware that many of you are having issues accessing YouTube right now – our team is aware and looking into it. We'll update you here as soon as we have more news.
— TeamYouTube (@TeamYouTube) December 14, 2020
Mereka mengatakan akan memberikan informasi lebih lanjut segera. Beberapa pengguna berbondong-bondong mengicaukan tagar #YouTubeDown do Twitter.
"YouTube berhenti bekerja, orang-orang pindah ke Twitter saat ini," tulis akun @GineKarin.
Tidak hanya YouTube.
YouTube stops working:
Everyone going to Twitter right now:#YouTubeDOWN pic.twitter.com/910WlQZR2z
— ♥????????????????????????? ????????????♥? (@GineKarin_) December 14, 2020
pantesan ga bisa buka samasekali, kirain internetnya or hapeku yang rusak,#YouTubeDOWN
— lilis (@lilisamalia_) December 14, 2020
Sejumlah layanan Google lain juga mengalami gangguan. Para pengguna melaporkan tidak bisa mengecek e-mail, Google Maps, mengakses Paly Store, dan mengakses Google Meet.
Dari pantauan KompasTekno di situs DownDetector, hampir seluruh layanan Google menunjukan peningkatan jumlah laporan eror.
KompasTekno sedang berusaha menghubungi pihak Google Indonesia terkait permasalahan ini. Sejauh ini belum ada informasi dari Google kapan layanan mereka kembali normal.
Baca juga: Facebook, WhatsApp, dan Instagram Sudah 4 Kali Down Bersamaan di 2019
Terkini Lainnya
- Amerika Akan Blokir TikTok, Siapa yang Bakal Diuntungkan?
- Spesifikasi dan Harga Oppo Reno 13 5G di Indonesia
- Langkah Pertama yang Harus Dilakukan saat HP Hilang
- Kapan Sebaiknya Reset Pabrik pada HP? Begini Penjelasannya
- Ciri-ciri Penipuan di WhatsApp dan Cara Menghindarinya
- Kapan Harus Menghapus Cache di HP? Begini Penjelasannya
- Gmail Hampir Penuh? Begini Cara Cek Penyimpanannya
- Cara Menghapus Akun Google di HP dengan Mudah dan Cepat
- Tabel Spesifikasi Realme Note 60x dan Harganya, Mulai Rp 1 Jutaan
- Sah, Pemblokiran TikTok di AS Dekati Kenyataan
- iPhone 17 Series dan iPhone SE 4 Bakal Lebih Mahal?
- AS Perketat Ekspor Chip AI, Kuota GPU untuk Indonesia "Cuma" Sekian
- 10 Emoji Ini Sering Disalahartikan, Simak Makna Sebenarnya
- Tanda-tanda Google Search Mulai Ditinggalkan
- Fungsi Factory Reset di HP yang Perlu Diketahui
- YouTube, Gmail, Play Store Down!
- Telkomsel Siagakan 69 BTS Mobile Jelang Libur Natal dan Tahun Baru
- Fall Guys Season 3 Segera Hadir, Bawa Skin dan Peta Baru
- Prosesor Tua Berumur 14 Tahun Berhasil Tembus Kecepatan 8,3 GHz
- Google Search Bisa Tampilkan 50 Hewan Virtual lewat Augmented Reality