Cara Aktifkan E-SIM Indosat di HP Android dan iPhone

- e-SIM menjadi salah satu teknologi terbaru yang semakin banyak digunakan pengguna smartphone di Indonesia.
Berbeda dengan kartu SIM fisik, e-SIM memungkinkan pengguna untuk mengaktifkan nomor telepon tanpa perlu memasukkan kartu ke dalam perangkat.
Proses aktivasi e-SIM pun cukup mudah dan praktis, hanya dengan memindai QR Code yang disediakan oleh operator. Bagi pengguna Indosat, berikut panduan cara mengaktifkan e-SIM di HP Android dan iPhone.
Baca juga: Apa itu eSIM Telkomsel dan Apa Saja Kelebihannya?
Cara aktivasi e-SIM Indosat di Android
- Buka menu "Pengaturan" (Settings) di ponsel Anda.
- Pilih menu Koneksi atau Manajer Kartu SIM.
- Klik Tambah Paket Seluler atau Add Mobile Plan.
- Pilih opsi Pindai Kode QR Operator.
- Pindai kode QR e-SIM yang telah dikirimkan Indosat melalui email.
- Setelah e-SIM terdeteksi, klik Konfirmasi lalu tekan OK untuk menyelesaikan proses aktivasi.
Cara aktivasi e-SIM Indosat di iPhone
- Buka menu "Settings" (Pengaturan) di iPhone Anda.
- Pilih menu "Cellular"atau Seluler.
- Klik "Add Mobile Data Plan" atau "Tambahkan Paket Seluler."
- Pilih opsi Use QR Code atau Gunakan Kode QR.
- Arahkan kamera ke kode QR e-SIM yang Anda terima melalui email dari Indosat.
- Setelah kode QR terbaca, pilih Langganan Seluler dan tentukan saluran default yang ingin digunakan.
- Klik Next (Berikutnya) dan e-SIM Indosat akan aktif serta siap digunakan untuk layanan seperti pulsa, telepon, SMS, dan paket data.
Baca juga: Cara Mengaktifkan eSIM Telkomsel di HP Android
Itulah cara mengaktifkan e-SIM Indosat di HP Android dan iPhone. Semoga membantu.
Dapatkan update berita teknologi dan gadget pilihan setiap hari. Mari bergabung di Kanal WhatsApp KompasTekno.
Caranya klik link https://whatsapp.com/channel/0029VaCVYKk89ine5YSjZh1a. Anda harus install aplikasi WhatsApp terlebih dulu di ponsel.
Terkini Lainnya
- AI Copilot Vision Bisa Dipakai Gratis, Ini Syaratnya
- iPhone 17 Belum Rilis, Bocoran iPhone 19 Sudah Beredar
- Cara Aktifkan E-SIM Indosat di HP Android dan iPhone
- Game "Valorant Mobile" Diumumkan, Mirip Versi PC dan Baru Hadir di Satu Negara
- Cari Foto dan Link di Saluran WhatsApp Bakal Makin Mudah
- Mark Zuckerberg Akui TikTok Jadi Ancaman Meta
- Foto Detail Visual "Zorah", Game Mini Nvidia untuk Pamer GPU RTX 50 Series
- Ketika Manusia dan Robot "Adu Cepat" di Ajang Lari Maraton...
- Redmi Watch Move Meluncur, Pakai Layar AMOLED Harga di Bawah Rp 400.000
- Paus Fransiskus Wafat, Tinggalkan Pesan Kuat soal Etika Teknologi dan AI
- HP Vivo X200s Meluncur dengan Dimensity 9400 Plus dan Baterai 6.200 mAh
- Segini Mahalnya Harga iPhone jika Dibuat di Amerika
- Tema Hari Bumi 2025 "Our Power, Our Planet", Ini 50 Contoh Ucapan Menarik untuk Medsos
- Smartphone Oppo K13 Meluncur, Bawa Baterai 7.000 mAh dan Chipset Baru
- 35 Link Twibbon Hari Bumi 2025 Bertema "Our Power, Our Planet" dan Contoh Ucapannya
- Cara Beli E-SIM Indosat dan Mengaktifkannya
- 100 Daftar HP yang Mendukung eSIM Telkomsel dan Cara Ceknya
- Cara Aktifkan eSIM Telkomsel di HP Android dan iPhone
- Cara Beli eSIM Telkomsel dan Daftar Harganya
- Game "The Last of Us Complete" Dirilis untuk PS5, Versi Lengkap Part I dan II