6 Fitur Baru YouTube Shorts, Ada yang Mirip TikTok

- YouTube mengumbar enam fitur baru yang akan hadir di platform berbagi video pendek miliknya, Shorts dalam beberapa waktu ke depan.
Beberapa fitur yang diumbar bisa dibilang ada yang mirip fitur di aplikasi pesaing Shorts, TikTok. Di antaranya seperti Add Voice dan Add Yours.
Penjelasan lengkap mengenai keenam fitur baru YouTube Shorts yang diumumkan pekan ini bisa disimak dalam daftar berikut ini.
1. Auto Layout

Auto Layout merupakan fitur yang memungkinkan YouTube Shorts memperbesar (zoom) dan mengikuti gerakan obyek dalam video. Dengan begitu, video akan lebih estetik dan tidak monoton.
TikTok sebenarnya tidak memiliki fitur Auto Layout ini. Namun, aplikasi edit video yang dimiliki induk TikTok ByteDance, yaitu CapCut memiliki fitur serupa dengan nama Auto Reframe.
Baca juga: YouTube Shorts Kini Bisa Di-remix dengan Video Musik
2. Add Voice

Add Voice memungkinkan teks yang ada di video Shorts pengguna dibacakan oleh efek suara digital, dengan bantuan teknologi text-to-speech (TTS). Sehingga, pengguna bisa membuat video Shorts yang lebih jelas dan interaktif.
Fitur ini mirip Text to speech di aplikasi TikTok. Dengan fitur ini, pengguna juga bisa membuat efek suara atau narasi berdasarkan teks yang mereka buat.
Meski demikian, jenis atau tipe suara yang bisa dipakai di YouTube Shorts terbatas hanya empat suara saja, sedangkan di TikTok lebih banyak.
3. Add Yours

Instagram dan TikTok memiliki fitur Add Yours. Fitur ini sederhananya memungkinkan pengguna memunculkan tombol atau stiker "Add Yours" di konten mereka, supaya pengguna lainnya bisa membuat konten yang berkaitan dengan isi video yang dilihat.
Ke depannya, YouTube Shorts juga akan kedatangan fitur Add Yours yang memiliki fungsi serupa.
Ketika konten Add Yours diunggah, pengguna juga bisa melihat berapa banyak pengguna Shorts lain yang membuat konten serupa seperti atau mirip konten orisinal yang diberi stiker Add Yours.
4. Minecraft Rush

Terkini Lainnya
- Apa Itu Italian Brainrot atau Meme Anomali yang Lagi Viral di TikTok?
- 4 Tips Dapat Penghasilan Tambahan lewat Instagram
- Samsung Galaxy M56 Bawa Desain Kamera Baru, Bodi Tipis, dan Android 6 Generasi
- Moto Book 60 Resmi, Laptop Pertama Buatan Motorola
- Hands-on Samsung Galaxy A26 5G, HP Rp 3 Jutaan dengan Desain Elegan
- Huawei Luncurkan Ascend 920, Chip AI "Pelawan" Aturan Amerika
- Bill Gates Pamer Kode Pertama Microsoft, Ada 150 Halaman
- Apple Siapkan iPhone Lipat Pertama, Harganya Rp 39 Juta?
- Nvidia Rilis Zorah, Demo Game "GeForce RTX 50" yang Terlalu Nyata
- Celah Keamanan Internet yang Eksis 23 Tahun Akhirnya Ditutup
- 21 Robot Manusia Ikut Half Marathon, Finish dalam 2 Jam 40 Menit
- Terungkap, Alasan Bos Apple Pilih Rakit iPhone di China
- 50 Ucapan Selamat Hari Kartini 2025 yang Inspiratif buat Dibagikan ke Medsos
- 50 Link Twibbon Hari Kartini untuk Rayakan Emansipasi Wanita
- Menguji Performa Samsung Galaxy A36 Main Game Genshin Impact
- Cara Pilih Layanan Internet Paling Cocok untuk Sekeluarga
- Video: Test Kemampuan AI di Galaxy Z Fold 6, Bisa Apa Saja?
- Internet Rumah Lemot? Jangan-jangan Salah Pilih Paket!
- Gojek Rilis GoDineIn, Layanan Beli Voucer Makan di Restoran
- Strava Rilis Paket "Family Plan", Indonesia Kebagian Pertama