7 Aplikasi Resep Makanan untuk Sahur dan Buka Puasa selama Ramadhan 2024
- Bulan Ramadhan identik dengan berbagai inovasi berbagai masakan untuk buka puasa dan sahur. Masyarakat biasanya disibukkan mengolah berbagai hidangan dengan berbagai bahan baku. Namun tak jarang pengguna acapkali bingung dengan berbagai menu masakan yang akan dimasak.
Namun kini pengguna lebih mudah mengolah berbagai bahan baku untuk membuat hidangan berbuka dan sahur.
Pasalnya saat ini terdapat berbagai aplikasi resep makanan yang memudahkan Anda untuk mencari berbagai rekomendasi menu masakan yang menggunggah selera dengan aneka bahan.
Nah apa saja aplikasi resep makanan untuk sahur dan buka puasa selama Ramadhan yang bisa diunduh di Google Play Store dan App Store? Selengkapnya berikut ini uraiannya.
Baca juga: 5 Aplikasi Resep Makanan buat Sahur dan Buka Puasa
Cookpad
Aplikasi ini menyediakan ragam resep dari berbagai jenis masakan, level keahlian, dan preferensi kuliner, serta memberikan inspirasi bagi pengguna untuk mencoba hal-hal baru di dapur.
Cookpad juga memungkinkan pengguna untuk menyimpan resep favorit, membuat daftar belanja, dan mendapatkan umpan balik dari komunitas terkait masakan yang dihasilkan. Cookpad memiliki rating 4.8 hingga 4.9 di Google Play Store dan App Store dan telah diunduh hingga 10 juta kali.
Yummly
Aplikasi resep masakan Yummly merupakan aplikasi ini menggunakan kecerdasan buatan/ Artificial Intelligence (AI) untuk menyarankan resep yang sesuai dengan selera Anda.
Semakin sering Anda menggunakan Yummly, semakin baik aplikasi ini mengenal preferensi pengguna. Apabila pengguna ingin mencoba diet vegetarian, keto, paleo, atau rendah FODMAP, Anda bisa menentukannya sebagai preferensi diet dan menerima rekomendasi resep sesuai.
Jika Anda memiliki alergi makanan, Yummly akan menyaring resep yang mengandung bahan-bahan yang bisa menyebabkan alergi Anda. Aplikasi ini 4.7 hingga 4.8 di Google Play Store dan App Store dan telah diunduh hingga 5 juta kali.
YoRipe
YoRipe adalah aplikasi resep makanan yang fokus pada komunitas pecinta kuliner.
Salah satu fitur utama aplikasi ini adalah tersedia 10.000 resep masakan rumahan dan internasional.
Selain itu aplikasi ini juga menyediakan fitur komunitas dan grup yang bisa terhubung ke berbagai para pecinta kuliner lainnya. YoRipe telah diunduh 100 ribu, dan Anda bisa download gratis di Google Play Store dan App Store.
Tasty
Terkini Lainnya
- Facebook Messenger Kedatangan Update Besar, Video Call Makin Jernih
- Apakah Aman Main HP Sambil BAB di Toilet? Begini Penjelasannya
- WhatsApp Rilis Fitur Voice Message Transcripts, Ubah Pesan Suara Jadi Teks
- Cara Mencari Akun Facebook yang Lupa E-mail dan Password, Mudah
- ZTE Nubia Z70 Ultra Meluncur, HP Bezel Tipis dengan Tombol Kamera Khusus
- Spesifikasi dan Harga Oppo Find X8 Pro di Indonesia
- Smartphone Vivo Y300 Meluncur, HP dengan "Ring Light" Harga Rp 4 Jutaan
- Oppo Find X8 Pro Punya Dua Kamera "Periskop", Bukan Cuma untuk Fotografi
- Ini Komponen Apple yang Akan Diproduksi di Bandung
- Inikah Bocoran Desain Samsung Galaxy S25 Ultra "Paling Dekat"?
- Jadwal M6 Mobile Legends, Fase Wild Card Hari Kedua
- Bocoran Isi Proposal 100 Juta Dollar AS Apple ke Kemenperin
- Samsung Galaxy Z Flip 7 FE Meluncur Tahun Depan?
- Oppo Find X8 Pro Punya Tombol "Quick Button", Apa Fungsinya?
- Algoritma Instagram Kini Bisa Direset, Rekomendasi Konten Bisa Kembali ke Awal
- Bocoran Isi Proposal 100 Juta Dollar AS Apple ke Kemenperin
- Apakah Aman Main HP Sambil BAB di Toilet? Begini Penjelasannya
- Smartphone Vivo Y300 Meluncur, HP dengan "Ring Light" Harga Rp 4 Jutaan
- Telkomsel Rilis Paket GamesMax Booster, Internet Lebih Kencang dan Rendah Latency untuk "Gaming"
- MacOS Sonoma 14.4 Dirilis, Bawa Deretan Emoji Baru Serupa di iOS 14.4
- Fitur-fitur Andalan Xiaomi Redmi Note 13, dari Layar AMOLED 120 Hz hingga Kamera 108 MP
- 50 Link Download Poster Ramadhan 2024 Simpel dan Keren, Ada Tema Anak Lucu
- Pengguna WhatsApp Android Kini Bisa Bikin Stiker Langsung di Aplikasi