Daftar Harga iPhone 11, 12, dan SE Terbaru untuk Rayakan Lebaran 2023

- Menjelang Lebaran 2023 sebagian masyarakat mulai memanfaatkan momen ini untuk membeli barang-barang baru. Hal ini biasanya ditandai dengan pengguna yang mulai menyisihkan dana Tunjangan Hari Raya (THR) untuk meng-upgrade HP baru.
Maka dari itu tak jarang pengguna kini mulai melakukan survei harga hingga spesifikasi ponsel incaran. Tak hanya banyak yang mencari ponsel Android entry-level hingga mid-range, iPhone juga menjadi salah satu idola HP baru saat perayaan Idul Fitri 2023.
Terdapat beragam seri iPhone bekas maupun terbaru. Namun iPhone terbaru menjadi salah satu pilihan pengguna sebelum membeli. Beberapa incaran iPhone cocok untuk Idul Fitri nanti, seperti iPhone 11, iPhone 12, dan iPhone SE.
Bagi Anda yang sedang mencari daftar harga iPhone terbaru di seri tersebut, berikut ini KompasTekno merangkum harga iPhone 11, 12, dan SE terbaru per April 2023.
Baca juga: Harga iPhone 12, iPhone 12 Mini, iPhone 12 Pro, iPhone 12 Pro Max Bekas, Mulai Rp 8 Jutaan
Daftar harga iPhone 11, iPhone 12, dan iPhone SE | Harga dan spesifikasi iPhone 11, iPhone 12, dan iPhone SE |
iPhone 11 64 GB | Rp 6.999.000 spesifikasi iPhone 11 64 GB dapat disimak pada tautan berikut ini. |
iPhone 11 128 GB | Rp 8.999.000 spesifikasi iPhone 11 128 GB dapat disimak di tautan berikut ini. |
iPhone 12 64 GB | Rp 10.999.000 spesifikasi iPhone 12 64 GB dapat disimak di tautan berikut ini. |
iPhone 12 128 GB | Rp 11.999.000 spesifikasi iPhone 12 128 GB dapat disimak di tautan berikut ini. |
iPhone SE 2022 (Gen 3) | Rp 9.499.000 spesifikasi iPhone 12 128 GB dapat disimak di tautan berikut ini. |
Baca juga: Harga iPhone SE 2 Bekas dan Spesifikasinya, Kini Cuma Rp 4 Jutaan
Demikian daftar harga iPhone terbaru 2023 untuk Lebaran. Bagi Anda yang ingin mencoba membandingkan harga dengan tahun lalu dapat menyimak artikel berikut ini. Semoga bermanfaat.
Terkini Lainnya
- Nothing CMF Buds 2 Diam-diam Muncul di Situs Resmi, TWS Murah dengan ANC
- Daftar Operator Seluler yang Menyediakan eSIM di Indonesia
- Spesifikasi Laptop untuk Tes Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Penting Diperhatikan
- OpenAI Siapkan Media Sosial Mirip X, Berbasis ChatGPT
- Sidang Antimonopoli Meta: Mark Zuckerberg Bisa Dipaksa Jual Instagram dan WhatsApp
- Telkomsel Rilis Paket Bundling iPhone 16, Rp 50.000 Kuota 58 GB
- Daftar HP yang Mendukung eSIM di Indonesia
- Membawa Inovasi AI Lebih Dekat ke Semua Orang
- Samsung Rilis Galaxy A06 5G Edisi Free Fire, Banyak Aksesori Bikin "Booyah"
- Apakah iPhone XR Masih Layak Beli di Tahun 2025? Begini Penjelasannya
- Apa Itu eSIM? Begini Perbedaannya dengan Kartu SIM Biasa
- Huawei Pastikan Ponsel Lipat Tiga Mate XT Ultimate Rilis di Indonesia
- Harga iPhone 11, 11 Pro, dan iPhone 11 Pro Max Bekas Terbaru, Mulai Rp 5 Jutaan
- AMD Umumkan CPU 2nm Pertama "Venice", Meluncur 2026
- Harga iPhone XR Second Terbaru April 2025, Mulai Rp 4 Jutaan
- Cara Bikin Playlist Spotify buat Dengar Musik Selama Perjalanan Mudik Lebaran 2023
- THR Cair? Ini 10 HP Vivo Harga Rp 3-4 Jutaan yang Bisa Dibeli untuk Lebaran 2023
- Skor Benchmark Samsung Galaxy A54 dengan Chipset Exynos 1380
- Bocoran Tampang Xiaomi 13 Ultra, Punya Bezel Tipis dan Lingkaran Besar di Punggung
- Daftar Tim PUBG Mobile yang Lolos Grand Final PMSL SEA 2023, Termasuk Indonesia