9 Aplikasi Gratis untuk Edit Foto di Android

- Untuk mempercantik hasil jepretan kamera ponsel, biasanya para pengguna memanfaatkan aplikasi tambahan guna mengedit foto yang dihasilkan.
Ada beragam aplikasi untuk mengedit foto tersedia, khususnya untuk sistem operasi Android. Tak sedikit pula aplikasi tersebut diberikan cuma-cuma kepada pengguna.
Jumlah aplikasi photo editor pun semakin melimpah. Pasalnya, konten visual kini menjadi hal yang penting bagi pengguna media sosial.
Oleh karena itu, KompasTekno kali ini merangkum sejumlah aplikasi edit foto yang dapat membuat hasil jepretan kamera ponsel Anda terlihat lebih cantik.
Berikut ini adalah 9 aplikasi photo editor gratis sebagaimana dirangkum KompasTekno dari AndroidCentral, Minggu (29/1/2020).
1. Snapseed
Siapa yang tak kenal dengan Snapseed. Google Snapseed adalah salah satu aplikasi edit foto yang mudah digunakan di Android. Aplikasi ini juga memiliki beragam fitur untuk para penggunanya.
Fitur-fitur tersebut hampir lengkap dengan peningkatan warna, kontras otomatis, hingga pemotongan dan penajaman foto.
Selain itu, pengguna juga dapat menyesuaikan sifat warna secara selektif sesuai keinginan pengguna. Aplikasi ini bisa diunduh gratis melalui tautan berikut.
2. Google Photos

Fitur edit foto dalam aplikasi ini lebih sederhana dan diklaim tidak akan merusak foto. Google Photos juga dapat menyimpan versi gambar yang telah diedit bersama dengan versi aslinya.
Apabila Anda tidak selera dengan hasil edit, Anda dapat membatalkannya bila tidak ingin melakukan perubahan tersebut.
Biasanya aplikasi ini sudah tersedia di setiap ponsel Android. Namun apabila anda ingin mengunduhnya, Anda dapat mengunduh melalui Google Play secara gratis.
3. Instagram
Terkini Lainnya
- 10 Cara Mengatasi HP yang Cepat Panas dengan Mudah dan Praktis
- Pabrik Perakit iPhone Ikutan Bikin AI, Dilatih Pakai 120 GPU Nvidia
- Harga dan Spesifikasi Samsung A36 5G di Indonesia, Mulai Rp 5 Jutaan
- Apakah iPhone 16 Sudah Masuk di Indonesia? Begini Kondisinya
- Operator Seluler Akan Perebutkan Pita 2000 MHz
- Memotret Keindahan Gereja 140 Tahun Sagrada Familia dan Sudut Kota Barcelona dengan Tecno Camon 40 Series
- Melihat Langsung Ponsel Lipat Tiga Samsung, Bukti Flex G dan Flex S Bukan Rumor
- Ini Daftar HP Samsung yang Kebagian One UI 7 Mulai Bulan Ini
- Perkembangan Terbaru AI Awal 2025 (Bagian I)
- Pengguna X Keluhkan Twitter Down, Elon Musk Sebut Ada Serangan Siber
- Gojek Umumkan THR Ojol, Dibayar Tunai Sebelum Idul Fitri
- HP Vivo Y300i Meluncur, Pakai Chip Lama tapi Baterai Jumbo
- Bocoran Harga iPhone Lipat Pertama, Meluncur Tahun Depan?
- Donald Trump Sebut 4 Perusahaan AS Tertarik Beli TikTok
- Grab Umumkan THR Ojol untuk Mitra Pengemudi