cpu-data.info

Layanan VPN Gratis dari Opera Dihentikan Akhir April

Opera hadirkan aplikasi VPN gratis untuk iPhone dan iPad
Lihat Foto

- Pengguna aplikasi Opera VPN tentu akrab dengan Olaf, tokoh kartun yang menjadi maskot aplikasi Virtual Private Network tersebut, di platform Android dan iOS.
 
Sayang, tak lama lagi Olaf sang Viking dengan helm bertanduk itu akan segera undur diri dari hadapan pengguna. Opera selaku pemilik Opera VPN telah memutuskan untuk menghentikan layanan gratis tersebut pada 30 April 2018 mendatang. Olaf pun pensiun.
 
“Kami semua di Opera (termasuk Olaf) berterima kasih dengan tulis atas segala dukungan Anda selama beberapa tahun terakhir. Kami mohon maaf atas ketidaknyamanannya,” tulis Opera dalam sebuah posting berisi pengumuman. 
 
Di atas pengumuman berjudul “Olaf Pensiun” itu ada gambar wajah Olaf yang tertunduk, terlihat sedih. 

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat