Microsoft Office Kini Tersedia untuk Tablet Android
Dilansir KompasTekno, Selasa (3/2/2015) dari Cnet, aplikasi Office pada tablet Android kurang lebih sama dengan versi pada iOS.
Pengguna Android dapat membuat dan mengedit dokumen serta mensinkronisasikannya ke dalam layanan komputasi penyimpanan OneDrive. Jadi pengguna dapat bekerja kapanpun dan di manapun.
Pratinjau dari aplikasi Office untuk tablet Android ini sebenarnya telah dibuat pada November lalu. Kemudian versi beta-nya telah dirilis pada awal Januari. Kini, aplikasi tersebut telah dianggap matang seutuhnya.
Bagi yang ingin mengunduh Office di tablet Android, akan digratiskan selama sebulan untuk masa percobaan. Setelah itu, pengguna dapat memilih layanan yang dibutuhkan di Office 365. Rentang harga beragam sesuai kebutuhan pengguna.
Terkini Lainnya
- Kenapa Tidak Boleh Main HP saat BAB? Begini Akibatnya
- Fungsi True Tone di iPhone yang Perlu Diketahui
- 7 Tips biar Memori HP Tetap Lega dan Tidak Cepat Penuh
- Oppo Find X8 Series Punya Fitur "Touch to Share", Mudahkan Transfer File iPhone ke HP Android
- 2 Cara Memblokir Nomor WhatsApp dengan Mudah dan Cepat
- Apa Arti “Re” di Gmail? Begini Penjelasannya
- Oppo Run 2024 Digelar di Bali, Diikuti 5.700 Peserta dari 23 Negara
- Cara Mengubah Tulisan WhatsApp di iPhone dengan Mudah
- Cara Bikin Kata-kata untuk Hari Guru 2024 yang Berkesan via ChatGPT, Mudah
- Kemenperin Ungkap Aksesori Apple yang Diproduksi di Bandung
- Mengulik Desain Oppo Find X8 Pro, Ada Tombol Kamera "Quick Button"
- Oppo Find X8 Series Pakai Teknologi Baterai Karbon Silikon, Apa Keunggulannya?
- Bocoran Isi Proposal 100 Juta Dollar AS Apple ke Kemenperin
- Cara Pakai Rumus CONCAT di Microsoft Excel dan Contoh Penggunaannya
- Sony Aplha 1 II Diumumkan, Kamera Mirrorless dengan AI dan Layar Fleksibel