cpu-data.info

17 Ilustrator Digital Andal Indonesia

/Ilustrasi
Lihat Foto

Menyambut Hari Kemerdekaan, selama 17 hari di bulan Agustus, KompasTekno bekerja sama dengan Ziliun akan menampilkan infografis terkait teknologi dan Indonesia.

- Era digital seperti sekarang ini, industri ilustrasi di Indonesia kembali naik! Gengsi profesi illustrator sudah naik pamor! Karena kini pelakunya memegang posisi penting dalam industri kreatif.

Berkembang pesat dan punya tempat tersendiri di hati masyarakat. Dengan memanfaatkan internet, para ilustrator punya keleluasaan berkarya, berkolaborasi, dan memamerkan karya mereka.

Iya, tidak lagi perlu menggelar pameran dan jor-joran di galeri offline.  Semua bisa menciptakan galerinya sendiri di dunia maya.

Iniah 17 nama illustrator Indonesia yang unggul di bidangnya, yang tahu betul bagaimana memanfaatkan digitalisasi hari ini, untuk mengatrol eksistensi mereka di industri.

Baca: #

Ziliun infografis


1. Tommy Chandra
2. Ario Anindito
3. Mice
4. Ardian Syaf
5. Sunny Gho
6. Mayumi Haryoto
7. Sweta Kartika
8. Dhanank Pambayun
9. Taufiq Muhammad (Emte)
10. Diela Maharanie
11. Papang Jakfar
12. Chris Lie
13. Sheila Rooswitha
14. Evan Raditya
15. Resatio Adi Putra
16. Eko Bintang
17. Rio Sabda

Kita tentunya sering melihat karya para illustrator ini di internet: baik itu dalam bentuk sekuel cerita, aplikasi mobile, hingga berbagai komik strip yang tersebar di berbagai media sosial. Ayo apresiasi mereka, dan pahami bagaimana teknologi hari ini bisa menjadi tool yang efektif bagi para illustrator untuk mengibarkan karya-karyanya.

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat