Pembobol Ratusan Ribu Kartu Kredit Ditangkap

Lihat Foto
- Aparat keamanan Amerika Serikat (AS) telah menahan seorang pria Rusia karena dituduh meretas sistem komputer perusahaan retail untuk mencuri data kartu kredit sejak tahun 2009 hingga 2011, Senin (7/7/2014).
Departemen Keamanan Dalam Negeri AS, mengungkapkan, pria tersebut bernama Valerevich Seleznev dan berusia 30 tahun.
Menteri Keamanan Dalam Negeri AS, Jeh Johnson, mengatakan penangkapan ini merupakan pesan jelas bahwa kejahatan terorganisir dalam dunia siber akan tetap dilacak oleh penegak hukum. "Departemen ini akan terus membongkar organisasi kriminal yang canggih," kata Johnson seperti dikutip dari Reuters.
Seleznev didakwa di negara bagian Washington pada Maret 2011 atas tuduhan penipuan bank, menyebabkan kerusakan sistem komputer yang dilindungi, memperoleh informasi dari komputer yang dilindungi dan pencurian identitas.
Dalam surat dakwaan disebut, bahwa Seleznev meretas sebuah situs web perusahaan restoran waralaba Schlotzsky's dan banyak perusahaan restoran kecil serta sejumlah tempat hiburan.
Terkini Lainnya
- 75 Twibbon Paskah 2025 untuk Rayakan Kebangkitan Yesus Kristus
- Infinix Note 50s 5G Plus Meluncur, Smartphone dengan Casing Unik yang Wangi
- Jadwal MPL S15 Hari Ini, "Derby Klasik" RRQ Hoshi Vs Evos Glory Sore Ini
- Tablet Motorola Moto Pad 60 Pro dan Laptop Moto Book 60 Meluncur, Daya Tahan Jadi Unggulan
- WhatsApp Siapkan Fitur Baru, Orang Lain Tak Bisa Simpan Foto dan Video Kita
- Ini Perkiraan Harga iPhone Lipat Pertama
- 7 Penyebab Battery Health iPhone Turun Drastis yang Perlu Diketahui
- Google Tiru Fitur Browser Samsung Ini untuk di Chrome
- Cara Beli E-SIM Tri, Harga, dan Aktivasinya
- 2 Cara Mengaktifkan E-SIM XL dengan Mudah dan Praktis
- Cara Migrasi Kartu SIM Fisik ke E-SIM Telkomsel via Online, Mudah dan Cepat
- Samsung Galaxy M56 5G Meluncur, Bawa Bodi Tipis dan Datar
- Nvidia Hadapi Kerugian Rp 92 Triliun Imbas Ekspor Chip Dibatasi
- Video Lama Ungkap Alasan Bos Apple Pilih Rakit iPhone di China
- Jadwal MPL S15 Minggu Ini, Ada "Derby Klasik" RRQ Hoshi vs Evos Glory