Samsung Resmikan Tablet Galaxy Tab S4 dan Tab A Baru
Lihat Foto
- Sesuai perkiraan sebelumnya, Galaxy Tab S4 benar-benar resmi meluncur sebelum smartphone flagship Galaxy Note 9. Perangkat tablet tersebut diperkenalkan oleh Samsung pekan ini.
Galaxy Tab S4 adalah model teranyar dari seri tablet Galaxy Tab S besutan Samsung. Seperti para pendahulunya, Galaxy Tab S4 dibekali stylus (pena digital) untuk menggambar dan menulis di layar.
Layar Super AMOLED Galaxy Tab S4 kini berukuran 10,5 inci dengan resolusi 2.560 x 1.600 piksel (aspect ratio 16:10). Bingkai di sekeliling layar berukuran lebih tipis dibandingkan model sebelumnya dan tidak memiliki tombol home fisik.
Jeroan Galaxy Tab S4 diperkuat System-on-Chip (SoC) Snapdragon 835, RAM 4 GB, baterai 7.300 mAh yang dijanjikan memberi daya tahan selama 16 jam, dan kapasitas storage 64 GB atau 256 GB. SIstem operasinya adalah Android 8.1 Oreo.
Di punggung Galaxy Tab S4 tersemat kamera 13 megapiksel. Ada juga fitur iris scanner, port USB type C, jack audio 3,5 mm, slot micro SD, dan sebuah konektor untuk aksesori keyboard yang mengambil daya dari tablet.
Terkini Lainnya
- Nvidia Bikin Teknologi "Pembatas" agar Agen AI Tidak Kebablasan
- Ini Penyebab TikTok Batal Diblokir di AS
- 5 Fitur Serba Pertama di Oppo Reno 13 Series 5G
- Intel Disebut Akan Dijual, Elon Musk Kandidat Pembelinya
- Foto-foto Pesawat Airbus A400M TNI AU yang Sedang Dirakit di Spanyol
- Catat, Ini Nomor WhatsApp Resmi Tilang Elektronik Polda Metro Jaya
- Merasakan Drama Pemblokiran Aplikasi TikTok Langsung di AS, Ini yang Sebenarnya Terjadi
- Nasib TikTok di AS: Sangat Digemari, Sempat Ditutup, dan Kini Beroperasi Lagi
- Kronologi Pemblokiran TikTok di AS hingga Dibuka Kembali dan Alasannya
- Instagram Bikin Aplikasi "Edits" Pesaing CapCut
- Mengapa Reno 13 "Pro" Tidak Masuk Indonesia, Oppo?
- Blokir TikTok di AS Dibuka, Capcut dan Mobile Legends Masih Belum Bisa Diakses
- Pesawat Airbus A400M Pesanan Indonesia Masuk Perakitan Final, Dikirim Akhir 2025
- Blokir TikTok di AS Dibuka, Pengguna Gembira dan Sindir Trump
- Berapa Harga TikTok Jika Dijual ke AS Saat Ini Juga?
- Nvidia Bikin Teknologi "Pembatas" agar Agen AI Tidak Kebablasan
- Ini Penyebab TikTok Batal Diblokir di AS